iPHONE

Prediksi Harga HP iPhone 16 Series Tahun 2026, Terjadi Penurunan Harga di iBox Indonesia

iPhone 16 series diprediksi turun hingga Rp 500 Ribu di tahun 2025, hal ini disebabkan oleh beberapa faktor salah satunya hadirnya iPhone 17.

YouTube Apple
PENURUNAN HARGA iPHONE- Tangkapan layar iPhone 16 dibekali 3 kamera utama yang paling mumpuni dilansir dari Apple, Rabu (12/11/2025). Berikut prediksi harga HP iPhone 16 series tahun 2026. 

Diperkuat juga dengan fitur AI Camera Control dan Photonic Engine, kamera pada iPhone 16 Pro mampu menghasilkan foto yang tajam, warna akurat, serta efek bokeh yang natural.

Sementara itu, iPhone 16 Pro Max menawarkan sistem kamera yang lebih canggih dengan tambahan 5x telephoto zoom dan Night mode terbaik di kelasnya.

Ini sangat ideal untuk Anda yang sering memotret dalam kondisi minim cahaya atau membutuhkan zoom optik berkualitas tinggi.

Tak hanya itu, fitur Pro camera tools yang eksklusif memungkinkan pengguna profesional melakukan penyesuaian lanjutan sesuai kebutuhan produksi.

Baca juga: Adu Harga MacBook Air M2 Vs MacBook Air M3 Sekarang, Lebih Tipis MacBook Air M2 dan MacBook Air M3?

Desain dan Layar

Kedua model menggunakan material titanium yang ringan namun tetap kokoh dan tahan lama.

Desainnya pun tetap mempertahankan kesan premium khas Apple.

Namun salah satu pembeda paling mencolok antara iPhone 16 Pro dan iPhone 16 Pro Max terletak pada ukuran layarnya.

iPhone 16 Pro dilengkapi layar berukuran 6,3 inci dengan panel ProMotion OLED yang mendukung refresh rate hingga 120Hz.

Teknologi ini memungkinkan Anda menikmati tampilan yang sangat mulus, baik saat menonton video, bermain game, ataupun sekadar menggulir halaman.

iPhone 16 Pro Max dibekali layar lebih besar, yakni 6,9 inci.

Perangkat ini menjadi pilihan ideal bagi Anda yang menginginkan pengalaman visual lebih luas dan imersif, terutama untuk kebutuhan profesional seperti mengedit foto atau video langsung dari perangkat.

Baca juga: Perkiraan Harga HP iPhone 14 Plus Tahun 2026 Beserta Keunggulan Di sisi Performa, Layar, dan Kamera

Baterai

iPhpme 16 Pro dilengkapi baterai yang efisien dengan dukungan pengisian cepat melalui port USB-C terbaru.

Port ini juga mendukung kecepatan transfer data yang lebih tinggi dibanding generasi sebelumnya, membuatnya ideal untuk Anda yang sering mentransfer file besar.

Sumber: Tribun Batam
Halaman 3/4
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved