iPHONE

Rekomendasi HP 10 Jutaan Terlaris Akhir Tahun 2025, Ada Harga HP iPhone 12 Pro Max Hingga Xiaomi 14

Ponsel merek iPhone, Samsung, OPPO, hingga Xiaomi masuk daftar ponsel paling laris di akhir tahub 2025. Cek daftra ponsel Rp 10 Jutaan di Indonesia.

apple.com
HARGA IPHONE IBOX- Tangkapan layar desain kamera belakang iPhone dilansir dari apple.com, Senin (17/11/2025). Berikut ponsel Rp 10 Jutaan terlaris di akhir tahun 2025, ada harga HP iPhone 12 Pro Max hingga Xiaomi 14. 

Samsung Galaxy S24 FE juga sudah bersertifikasi IP68 yang tahan terhadap air dan debu.

Serta mampu bertahan hingga 1,5 meter di bawah air selama 30 menit. 

4. Xiaomi 14

 Xiaomu 14 menawarkan bodi yang ringkas dan ringan. 

Sehingga menjadikannya pilihan menarik bagi pengguna yang menginginkan perangkat bertenaga tanpa ukuran yang terlalu besar.

Kolaborasi dengan Leica memberikan pengalaman fotografi sinematik dengan mode film dan efek bokeh yang khas.

Ponsel ini dibandrol dengan harga Rp 10.499.000 yabng dibekali kapasitas (12GB/256GB).

5. OPPO Reno 14 Pro 5G

Di sektor daya, spesifikasi Oppo Reno 14 Pro mengusung baterai berkapasitas 6.200 mAh.

Di bagian muka, spesifikasi Oppo Reno 14 Pro mengusung layar AMOLED 6,83 inci dengan resolusi FHD+ (1272 × 2800 Piksel).

Layar ini memiliki rasio 93,6 persen, refresh rate 120 Hz, kerapatan piksel 450 ppi, dan kecerahan maksimal 1200 nits.

Di bagian punggung, Oppo Reno 14 Pro memiliki kamera utama 50 MP (f/1.8, bidang pandang 85 derajat, AF, OIS), kamera ultra wide 50 MP (f/2.0, bidang pandang 116 derajat, AF), dan kamera telefoto 50 MP (f/2.8, bidang pandang 30 derajat, AF, OIS).

Baca juga: Lebih Unggul Harga HP Samsung S23 FE atau Samsung S23 di November 2025? Cek Spesifikasi Keduanya

Untuk harga HP OPPO Reno 14 Pro 5G dengan kapasitas 12GB/512GB dibandrol Rp 10.999.000,.

6. Samsung Galaxy S25 FE

Ponsel yag dibekali kapasitas RAM 8GB / 512GB ini dibandrol senilai Rp9.999.000,.

Berikut spesifikasi Samsung Galaxy S25 FE di Indonesia:

  • Layar: Dynamic AMOLED 2X 6,7 inch, resolusi FHD+ (1080 x 2340 pixel), refresh rate 120Hz, tingkat kecerahan hingga 1.900 nits, Vision Booster
  • Chipset: Exynos 2400
  • RAM: 8GB
  • Memori internal: 128GB, 256GB, 512GB
  • Sistem operasi: OneUI 8 berbasis Android 16 dengan update sistem operasi hingga 7 generasi
  • Kamera belakang: Kamera utama 50 MP dengan OIS, kamera telephoto 8MP dengan OIS dan optical zoom 3x, kamera ultrawide 12 MP
  • Kamera depan: 12 MP
  • Dimensi: 76,6 x 161,3 x 7,4mm
  • Berat: 190 gram
  • Fitur: Galaxy AI, Gemini Live, Circle to Search, Knox Vault, IP68, sensor sidik jari
  • Koneksi: 5G, LTE, Wi-Fi 6E, Wi-Fi Direct, Bluetooth 5.4, USB-C, NFC
  • Baterai: 4.900 mAh dengan pengisian cepat 45W dan wireless charging Qi2 ready 15W
  • Warna: Icyblue, Jetblack, Navy, White

*) Disclaimer: Harga dan ketersediaan barang bisa berubah sewaktu-waktu tanpa pemberitahuan tergantung stock disetiap toko.

(Tribunbatam.id)

Baca berita TribunBatam.id lainnya di Google News

Sumber: Tribun Batam
Halaman 4/4
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved