iPHONE
Berapa Harga HP iPhone 12 Series Sekarang ? Simak Penurunannya Jelang Akhir Tahun 2025
iPhone 12 Mini kini langka dijual di Indonesia. Cek spesifikasi dan harga HP iPhone 12 Series di Indonesia jelang akhir tahun 2025.
Ringkasan Berita:
- iPhone 12 Mini dijual mulai dari Rp 4 Jutaan di Indonesia.
- Jelang akhir tahun 2025, iPhone 12 tawarkan harga yang relatif murah di Indonesia dibandingkan saat awal rilis.
TRIBUNBATAM.id- Berikut harga HP iPhone 12 series sekarang jelang akhir tahun 2025.
iPhone 12 series menggunakan layar Super Retina XDR berukuran 6,1 inci dengan teknologi OLED.
Memiliki desain tepi datar yang ikonik, iPhone 12 terbuat dari aluminium dan kaca berwarna, dengan dimensi 146,7 x 71,5 x 7,4 mm dan berat 164 gram.
Ponsle ini menawarkan warna hitam pekat dan rentang dinamis yang luas.
Layar ini dilindungi oleh lapisan Ceramic Shield yang diklaim empat kali lebih tangguh dari kaca ponsel pintar biasa.
Soal performa, Apple iPhone 12 ditenagai oleh chip A14 Bionic yang merupakan chip paling cepat saat perilisannya, dengan prosesor hexa-core yang masih sangat mumpuni untuk penggunaan sehari-hari.
Untuk spesifikasi sistem kamera ganda canggih terdiri dari kamera Wide 12 MP (f/1.6) dengan OIS dan kamera Ultra Wide 12 MP (f/2.4).
Baca juga: Daftar Harga HP iPhone 14 Series Sekarang, Masih Layak Beli di Tahun 2026?
Fitur termasuk mode Malam, Deep Fusion, Smart HDR 3, dan perekaman HDR 4K Dolby Vision dimilki iPhone 12 ini.
Untuk mendukung fotografi, kamera depan dilengkapi TrueDepth 12 MP dan mendukung mode Malam dan perekaman HDR 4K Dolby Vision.
Sementara untuk kapasitas baterai sekitar 2.815 mAh, yang sering dianggap lebih boros dibandingkan model sebelumnya, yaitu iPhone 11.
Apple mengklaim baterai ini dapat bertahan hingga 17 jam untuk pemutaran video.
Mendukung jaringan 5G, Wi-Fi 6, iPhone 12 juga dilengkapi Bluetooth 5.0, dan GPS.
Perangkat ini memiliki fitur ketahanan air dan debu dengan rating IP68 dan mendukung aksesori MagSafe untuk pengisian daya nirkabel yang lebih cepat.
Untuk mendukung aktifitas Anda, iPhone 12 menyediakan pilihan kapasitas penyimpanan internal 64 GB, 128 GB, dan 256 GB.
Daftar Harga HP iPhone 12 Series di Akhir Tahun 2025
iBox dan Digimap selaku reseller resmi Apple tak lagi menjual iPhone 12 series di Indonesia:
| Harga HP iPhone 11 Original iBox di Akhir Pekan Januari 2026, Ini Spek Kelebihan dan Kekurangannya |
|
|---|
| Segini Harga HP iPhone 16e 128GB Anjlok Lagi di Januari 2026, Ini Fitur AI yang Dibawa iPhone 16e |
|
|---|
| Harga HP iPhone 14 Pro Max Vs Samsung S23 Ultra, Mana Smartphone Canggih di Era Tahun 2026? |
|
|---|
| Harga HP iPhone 11 hingga iPhone 17 Akhir Pekan: Siapkan Dana! iPhone 18 Rilis Akhir Januari 2026? |
|
|---|
| Pilih iPhone 13 Mini atau iPhone 14 Mini? Harga HP iPhone 13 Mini Lengkap dengan RAM di Tahun 2026 |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/batam/foto/bank/originals/Ilustrasi-iPhone-12-series-lengkap.jpg)