TOPIK
INDONESIA MASTERS 2024
-
Rekap Hasil Indonesia Masters 2024 - Gregoria dan Ginting Kompak Menang, Jonathan Tumbang
Anthony Ginting menjadi tunggal putra Indonesia yang pertama berhasil mengamankan tiket lolos ke babak kedua Indonesia Masters 2024.