TOPIK
Kecelakaan di Batam
-
Data Satlantas Polresta Barelang, angka kecelakaan di Batam terus meningkat di 2025, namun tingkat fatalitas justru menunjukkan tren penurunan
-
Arahman Saputra meninggal dunia sehari sebelum berulang tahun ke-30. Driver ojol itu tewas dalam kecelakaan maut di Batam, Rabu (31/12)
-
Penghujung 2025 simpan duka mendalam bagi keluarga dan rekan Arahman Saputra. Driver ojol di Batam itu tewas kecelakaan, tinggalkan istri dan 3 anak
-
Tiga fakta soal kecelakaan maut di Batam yang merenggut nyawa driver ojek online (ojol) di jalan Yos Sudarso, Kecamatan Lubuk Baja, Kota Batam, Kepri.
-
Rekaman dashcam pengemudi mobil di sekitar lokasi, merekam detik-detik kecelakaan di Batam yang menewaskan pengemudi ojek online di Jalan Yos Sudarso
-
Terungkap identitas korban kecelakaan maut di Batam yang terjadi di Jalan Yos Sudarso arah Batuampar, Kota Batam, Provinsi Kepri, Rabu (31/12/2025).
-
Seorang driver ojol, Arahman Saputra (29) tewas dalam kecelakaan maut di Batam yang berlokasi di jalan Yos Sudarso, arah Batuampar, Rabu (31/12/2025).
-
Kecelakaan maut di Batam terjadi menjelang malam tahun baru, Rabu (31/12/2025). Seorang pemotor tewas di lokasi kejadian.
-
Kecelakaan di Batam hari ini terjadi di Jalan Letjen Suprapto, Sei Beduk, Kota Batam pada Rabu (24/12/2025) sore dekat Rusun Muka Kuning
-
Kasus lakalantas di Batam libatkan pengemudi Nissan GT-R35, Brandon Yeoh (19) masih berproses. Polisi sudah lengkapi berkas sesuai petunjuk jaksa
-
Tetangga Irvan (21), korban kecelakaan maut di Batam mengungkap jika sopir & pemilik truk yang terlibat lakalantas melayat ke rumah duka, Kamis malam.
-
Keluarga Irvan, korban kecelakaan maut di Batam masih berduka. Suparman, ayah korban tak kuasa melihat saat jenazah anaknya dimasukkan ke ambulans
-
Sosok Irvan J (21), korban kecelakaan maut di Jalan Yos Sudarso, Batuampar Batam, Kamis (11/12) dikenal baik di mata tetangganya.
-
Tangis seorang ayah mengiringi proses pemulangan jenazah anaknya yang jadi korban kecelakaan maut di Batam ke rumah duka pada Kamis (11/12) sore.
-
Kecelakaan maut di Batam terjadi di Jalan Yos Sudarso, Batuampar, pada Kamis (11/12/2025) siang. Seorang pria dilaporkan tewas terlindas truk
-
Kejari Batam memastikan berkas kecelakaan maut di Batam yang menjerat pengemudi Nissan GT-R35, Brandon Yeoh (19) itu masih berstatus P-19.
-
Reach Stacker dikerahkan bantu evakuasi muatan truk BP 8125 DU yang terlepas di Jalan Yos Sudarso, depan PT Giken, Batu Ampar, Batam, Rabu (22/10)
-
Jerit kesakitan dari pengendara motor N Max BP 4313 QM terdengar saat evakuasi korban tertimpa besi berat, muatan truk depan PT Giken Batam, Rabu
-
Truk crane yang melintas di Jalan Yos Sudarso, dekat PT Giken, Batu Ampar, Batam, bantu proses evakuasi korban tertimpa muatan truk, Rabu (22/10)
-
Dampak kecelakaan di Batam muatan truk terguling depan PT Giken, Rabu (22/10) sore, arus lalu lintas sempat macet total dari Seraya ke Batu Ampar
-
Proses evakuasi muatan truk terguling dalam kecelakaan di Batam depan PT Giken, Rabu (22/10) masih berlangsung. Arus lalu lintas macet
-
Muatan truk terlepas dari posisinya di depan u-Turn PT Giken, dalam kecelakaan di Batam, Rabu (22/10) sore, dan timpa pemotor wanita di dekatnya
-
Kepergian Kamisah, korban kecelakaan maut di Batam, masih menyisakan kesedihan. Anak Kamisah, kenang pesan ibunya, jangan tinggalkan salat.
-
Keluarga Kamisah, korban kecelakaan maut di Batam, menegaskan tidak akan menempuh jalur damai dengan KS (38) pengemudi Toyota Yaris BP 1651 CO
-
Keluarga Kamisah, korban kecelakaan maut di Batam pada Minggu (19/10) pagi di Jalan Yos Sudarso, Kecamatan Batuampar masih berduka.
-
"Sampai hari ini, sejak kejadian, tak ada sedikit pun niat baik dari pelaku yang menabrak,” ucapnya pelan, menunduk.
-
Polisi masih memeriksa sopir mobil Toyota Yaris BP 1651 CO yang terlibat kecelakaan maut di Batam dengan menabrak empat orang, satu orang tewas.
-
Sosok Ahmad Sathoni, korban kecelalakaan maut di Batam di mata sahabat merupakan anak yang baik. Mereka sedih kawan mereka harus pergi untuk selamanya
-
Polisi menegaskan kecelakaan maut di Batam yang merenggut nyawa seorang pelajar SMAN 14 Batam pada Sabtu (18/10) malam bukan tabrak lari.
-
Duka terasa di SMAN 14 Batam setelah seorang pelajar kelas XI jadi korban kecelakaan maut di Batuampar pada Sabtu (18/10) sekira pukul 23.00 WIB.