Media Asing 'Sorot' Persidangan Dua Jurnalis Asing di PN Batam

menjadi perhatian publik saat mengambil gambar dua terdakwa jurnalis Inggris ketika turun dari mobil tahanan Kejaksaan Negeri.

Tribun Batam/Zabur
Media Asing meliput persidangan dua Jurnalis asing di PN Batam 

BATAM.TRIBUNNEWS.COM,BATAM - Didalam ruang tahanan sementara Pengadilan Negeri Batam, mendadak ramai dan menjadi perhatian para pengunjung persidangan.

Dimana sebelumnya Dua jurnalis Inggris Niel Richard George Bonner dan Rebecca Bernadette Margaret Prosser‎ yang menjadi terdakwa dalam perkara pelanggaran keimigrasian, mendapat liputan khusus dari kantor berita asing.

Keberadaan dua wartawan ini pun, menjadi perhatian publik saat mengambil gambar dua terdakwa jurnalis Inggris ketika turun dari mobil tahanan Kejaksaan Negeri.

Sementara persidaangan 51 perkara yang mengadilan 70 warga binaan, hingga pukul 12.30 WIB belum juga ada yang mulai. (*)

Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved