Penipuan Umrah First Travel
Detik-detik Syahrini Buka Jaket di Sidang First Travel hingga Disoraki Pengunjung. Lihat Videonya
Setelah dua kali mangkir, penyanyi Syahrini akhirnya memenuhi panggilan untuk jadi saksi di sidang First Travel, Senin (2/4/2018).
TRIBUNBATAM.id, JAKARTA - Setelah dua kali mangkir, penyanyi Syahrini akhirnya memenuhi panggilan untuk jadi saksi di sidang First Travel, Senin (2/4/2018).
Kehadiran Syahrini sangat ditunggu-tunggu baik oleh awak media, hakim, dan publik.
Siapa sangka, kemunculan Syahrini di ruang sidang itu tak hanya menjelaskan posisinya sebagai saksi.
Syarini juga tampak membuat beberapa aksi yang bikin heboh.
Mulai dari kegerahan, hingga mengenakan jam tangan mahal seharga miliaran rupiah.
Baca: Jadi Saksi Sidang Kasus First Travel, Syahrini Janji Blak-blakan Soal Ini! Begini Penampakannya!
Dikutip dari Tribun Network dan Kompas.com, begini keseruan yang terjadi di ruang sidang tempat Syahrini bersaksi.
1. Ucapan Manja
Saat menjalani sidang, sosok Incess itu menggunakan ucapan manjanya untuk menjawab berbagai berbagai pertanyaan dari majelis hakim terkait informasi First Travel.
Dirinya mengaku kepada majelis hakim bahwa ia berangkat Umrah medio 26 Maret 2016 lalu.
Bos First Travel Dituntut 20 Tahun Penjara, Korban Teriak-teriak Tak Terima: Maunya Seumur Hidup |
![]() |
---|
Pasangan Suami Istri Bos First Travel Dituntut 20 Tahun Penjara, Kiki Hasibuan 18 Tahun |
![]() |
---|
NGERI! Tajir Melintir, Ternyata Segini Gaji Bos First Travel Andika Surachman per Bulan |
![]() |
---|
Anniesa Hasibuan Menangis Mengingat Saat Ditangkap Kepolisian Baru 3 Minggu Habis Melahirkan |
![]() |
---|
Penipuan First Travel - Kiki Hasibuan Belikan Apartemen, Mobil dan Berlian untuk Teman Wanitanya |
![]() |
---|