BATAM TERKINI
Perusahaan Modern Mulai Terapkan Industri 4.0, Bagaimana dengan Batam? Ini Jawaban Kadisnaker
Kepala Dinas Tenaga Kerja Kota Batam, Rudi Sakyakirti mengatakan, saat ini sejumlah perusahaan masih belum menerapkan industri 4.0.
Penulis: Alfandi Simamora |
Menurutnya, ke depan industri 4.0 harus dimanfaatkan sebagai lokomotif untuk menarik industri-industri mencapai pertumbuhan yang lebih optimal.
Sehingga dapat meningkatkan produktivitas, tenaga kerja dan memperluas pasar.
"Seharusnya revolusi industri 4.0 ini jangan dipandang sebagai ancaman pengurangan lapangan pekerjaan, tapi juga harus dipandang sebagai kesempatan yang melahirkan peluang pekerjaan baru yang berpotensi untuk menciptakan pertumbuhan ekonomi yang berkelanjutan," kata Ayung. (als/wie)
