BATAM TERKINI
Jelang Detik-detik Proklamasi HUT ke-74 RI di Batam Diawali Suara Sirine Panjang
Peringatan Detik-Detik Proklamasi RI di Dataran Engku Putri Batam, ditandai dengan bunyi sirine panjang, Sabtu (17/8/2019) pagi.
TRIBUNBATAM.id, BATAM - Peringatan Detik-Detik Proklamasi RI di Dataran Engku Putri Batam, ditandai dengan bunyi sirine panjang, Sabtu (17/8/2019) pagi.
Pantauan Tribun, selain pelajar dan peserta upacara, kegiatan ini juga disaksikan segenap masyarakat Kota Batam.
Mereka berdiri di pinggir-pinggir Dataran Engku Putri Batam, demi bisa menyaksikan prosesi upacara
Untuk pembacaan naskah proklamasi sendiri, dibacakan Wakil Ketua II DPRD Kota Batam, Iman Sutiawan.
Saat ini kegiatan masih berlangsung.
Peserta Diminta Matikan Suara HP
Sebelumnya diberitakan, tepat pukul 09.20 WIB pasukan upacara memasuki lapangan upacara detik-detik proklamasi di Dataran Engku Puteri Batam Center, Jumat (17/082019).
Pasukkan barisan terdiri dari berbagai instansi, seperti siswa SMP, SMA, TNI, POLRI, ASN, Karang Taruna, Satpol PP, Imigrasi, Ormas ataupun LSM dan lain sebagainya.
Masing-masing ketua barisan merapikan barisannya.
Wali Kota Batam, Muhammad Rudi memimpin upacara detik-detik proklamasi HUT Ke-74 Kemerdekaan RI Tahun 2019 Tingkat Kota Batam di Dataran Engku Putri, Sabtu (17/8) pagi.
Warga Pulau Kubung Minta Perhatian Pemko Batam, Tak Terjamah Pesatnya Pembangunan di Kota |
![]() |
---|
Perampokan di Batam, Rampas Kalung Bocah di Siang Bolong, Malikus Dibekuk Polisi |
![]() |
---|
Maha Vihara Duta Maitreya Batam Rayakan Imlek dengan Ibadah Terbatas |
![]() |
---|
INFO Cuaca di Kepri, Sabtu (13/2) Besok Wilayah Kepri Cerah Berawan |
![]() |
---|
JADI Barometer Perlindungan Anak, Gubernur Setuju KPPAD Kepri Dipertahankan |
![]() |
---|