VIDEO - Ini Program Kerja Ismeth Abdullah Jika Terpilih Sebagai Gubernur Kepri
Pertarungan di Pilgub Kepri akan berlangsung seru dengan kehadiran Ismeth Abdullah.
TRIBUNBATAM.id - Pertarungan di Pilgub Kepri akan berlangsung seru dengan kehadiran Ismeth Abdullah.
Saat berkunjung ke Tribun Batam, Ismeth Abdullah membeberkan alasan untuk bertarung di Pilgub Kepri.
Selain itu, ia menjelaskan hal-hal apa yang akan dilakukannya apabila terpilih sebagai Gubernur Kepri.
Seperti apa?
Simak wawancara eksklusif Bakal Calon Gubernur Kepri Ismeth Abdullah