VIRUS CORONA DI BATAM
UPDATE COVID19 Batam, Pasien Terkonfirmasi Positif Bertambah 6, Satu Anggota Polri
Enam warga Batam menambah daftar panjang orang-orang yang terpapar Covid-19. Data ini merupakan hasil pemeriksaan swab tim analis BTKLPP
Adalah anggota Polri yang beralamat di kawasan perumahan Wahana Mas, Kelurahan Batu Besar, Kecamatan Nongsa Kota Batam.
Yang bersangkutan datang ke RS Bhayangkara Batam pada tanggal 12 Agustus 2020 untuk melakukan pemeriksaan swab/PCR secara mandiri yang hasilnya diterima dan diketahui terkonfirmasi positif.
Saat ini yang bersangkutan telah ditempatkan pada ruang perawatan isolasi/karantina di rumah sakit rujukan Covid-19 RSKI Covid-19 Galang dan sejauh ini kondisinya dalam keadaan stabil.
3. Kasus Nomor 398
Pria berusia 31 tahun berprofesi karyawan swasta dan beralamat di kawasan Rusun BP Batam, Kelurahan Kabil Kecamatan Nongsa Kota Batam.
Yang bersangkutan merupakan rujukan dari RS St. Elisabeth Lubuk Baja.
Ia sebelumnya mengalami demam, batuk dan mual yang disertai sesak nafas dengan diagnosis suspek Covid-19.
Setibanya di RSUD Embung Fatimah pada tanggal 12 Agustus 2020 sebelum dilakukan perawatan di ruang isolasi Tun Sundari, dilakukan pemeriksaan swab tenggorokan yang hasilnya diterima dan diketahui pada terkonfirmasi positif.
Saat ini yang bersangkutan masih dalam penanganan perawatan di ruang isolasi Tun Sundari pada RSUD Embung Fatimah dan sejauh ini kondisinya dalam keadaan stabil.
4. Kasus Nomor 399
Positif Corona, Tiga Siswa Batam Jalani Isolasi Mandiri, Kadinkes: Tertular dari Keluarga |
![]() |
---|
Corona di Batam Serang 2 Sekolah di Belakang Padang, Belajar Kembali Daring |
![]() |
---|
Pasien Rawat RSKI Covid-19 Galang Bertambah, 306 Orang Kini Berjuang Sembuh |
![]() |
---|
Lansia di Batam dan Balita Terpapar Covid-19 Lagi, Tinggal di Kecamatan Batam Kota |
![]() |
---|
Kecamatan Lubuk Baja dan Batam Kota Zona Merah Covid-19, Satgas: Pasien Sembuh 95,9 Persen |
![]() |
---|