Harga Avanza Sederajat Rp 100 Jutaan jika Rencana Pajak Mobil Baru Nol Persen Dikabulkan

Menteri Keuangan Sri Mulyani menanggapi usulan dari Kementerian Perindustrian terkait relaksasi pajak mobil baru yakni nol persen

twitter
Ilustrasi mobil baru. Menteri Keuangan Sri Mulyani menanggapi usulan dari Kementerian Perindustrian terkait relaksasi pajak mobil baru. 

Harga Avanza Sederajat Rp 100 Jutaan jika Rencana Pajak Mobil Baru Nol Persen Dikabulkan

TRIBUNBATAM.id - Menteri Keuangan Sri Mulyani menanggapi usulan dari Kementerian Perindustrian terkait relaksasi pajak mobil baru.

Di mana Kementerian perindustrian mengusulkan pajak mobil baru sebesar nol persen.

Jangan Ketinggalan, Andre Taulany Bakal Review Mobil Baru Toyota di Ajang IOOF 2020

Menurut Sri Mulyani pihaknya masih terlebih dahulu mengkaji usulan tersebut. 

Sebab ada pertimbangan terhadap usulan tersebut didasarkan pada banyaknya stimulus yang telah digelontorkan pemerintah tahun ini.

Pulihkan Kondisi Ekonomi Setelah Lockdown, Wuhan Beri Subsidi Untuk Warganya Beli Mobil Baru

"Soal pembebasan pajak mobil baru, tiap ada ide akan dikaji secara mendalam," ujarnya dalam paparan APBN KiTa, Selasa (22/9/2020).

Seorang pengunjung melihat deretan mobil bekas yang dipajang di bursa mobil Sriwedari, Solo, Jawa Tengah (Jateng), Minggu (15/12/2019).
Seorang pengunjung melihat deretan mobil bekas yang dipajang di bursa mobil Sriwedari, Solo, Jawa Tengah (Jateng), Minggu (15/12/2019). ((Kompas.com/ Ari Purnomo))

"Seperti disampaikan, insentif perpajakan sudah sangat banyak di PEN (Pemulihan Ekonomi Nasional), namun akan terus dilihat apa yang dibutuhkan untuk menstimulasi ekonomi kita membaik," kata Sri Mulyani.

Dapat Mobil Baru dari Mas Be, Vanessa Angel Bagi-Bagi Pisang, Akhirnya Lakukan Hal Ini

Walaupun hal ini masih sebatas rencana, jika kebijakan pajak mobil baru nol persen ini terwujud, maka harga mobil baru bisa menjadi lebih murah.

Apalagi untuk Pajak Pertambahan Nilai (PPN), Pajak Penjualan Barang Mewah (PPnBM), Bea Balik Nama Kendaraan Bermotor (BBN-KB) dan Pajak Kendaraan Bermotor (PKB) bisa dihilangkan.

Atta Halilintar Hasilkan Rp 22,4 Miliar Sebulan, Pajaknya Setara Harga 78 Mobil Baru Menteri Jokowi

Maka, harga yang harus dibayarkan konsumen menyisakan harga off the road kendaraan.

Berdasarkan perkiraan, harga mobil baru bisa lebih rendah hingga 40 persen dibandingkan harga saat ini apabila tidak dikenakan biaya pajak-pajak tadi.

Sebagai contoh di segmen Low MPV yang saat ini rata-rata dihargai antara Rp 200 jutaan hingga Rp 270 jutaan, bisa menjadi Rp 120 jutaan sampai Rp 160 jutaan.

Video Viral Kakak Beradik Beri Hadiah Mobil Baru untuk Ayahanda, Tak Disangka Begini Respon Si Ayah

Berikut ini prediksi harga jual Low MPV jika pajak mobil baru 0 persen:

Toyota New Avanza

Penampilan Toyota Avanza Veloz 2019 yang dipamerkan dalam Festival Avanza Veloz Sebangsa di Medan, Sabtu (10/8/2019).
Penampilan Toyota Avanza Veloz 2019 yang dipamerkan dalam Festival Avanza Veloz Sebangsa di Medan, Sabtu (10/8/2019). (Dewantoro)

1.3 E STD M/T Rp 197.700.000 menjadi Rp 118.620.000

1.3 E STD A/T Rp 208.900.000 menjadi Rp 125.340.000

1.3 E M/T Rp 200.200.000 menjadi Rp 120.120.000

1.3 E A/T Rp 211.400.000 menjadi Rp 126.840.000

1.3 G M/T Rp 218.050.000 menjadi Rp 130.830.000

1.3 G A/T Rp 228.750.000 menjadi Rp 137.250.000

1.5 G M/T Rp 230.350.000 menjadi Rp 138.210.000

Mitsubishi Xpander

Mitsubishi Xpander Limited saat diluncurkan di pembukaan pameran otomotif IIMS 2019, Kamis (25/4/2019).
Mitsubishi Xpander Limited saat diluncurkan di pembukaan pameran otomotif IIMS 2019, Kamis (25/4/2019). (TRIBUNNEWS/JEPRIMA)

GLX M/T Rp 217.800.000 menjadi Rp 130.680.000

GLS M/T Rp 234.300.000 menjadi Rp 140.580.000

GLS A/T Rp 245.300.000 menjadi Rp 147.180.000

Exceed M/T Rp 242.800.000 menjadi Rp 145.680.000

Exceed A/T Rp 253.200.000 menjadi Rp 151.920.000

Sport M/T Rp 261.200.000 menjadi Rp 156.720.000

Sport A/T Rp 271.200.000 menjadi Rp 162.720.000

Ultimate A/T Rp 275.100.000 menjadi Rp 165.060.000

Daihatsu Grand New Xenia

Daihatsu All New Xenia
Daihatsu All New Xenia (Tribun Batam/Yusuf Riadi)

X MT 1.3 STD Rp 194.250.000 menjadi Rp 116.550.000

X MT 1.3 DLX Rp 206.200.000 menjadi Rp 123.720.000

X AT 1.3 STD Rp 205.150.000 menjadi Rp 123.090.000

X AT 1.3 DLX Rp 218.050.000 menjadi Rp 130.830.000

R MT 1.3 STD Rp 205.650.000 menjadi Rp 123.390.000

R MT 1.3 DLX Rp 217.450.000 menjadi Rp 130.470.000

R AT 1.3 STD Rp 216.550.000 menjadi Rp 129.930.000

R AT 1.3 DLX Rp 228.450.000 menjadi Rp 137.070.000

R MT 1.5 DLX Rp 227.250.000 menjadi Rp 136.350.000

R AT 1.5 DLX Rp 238.150.000 menjadi Rp 143.289.000

Suzuki Ertiga

Suzuki All New Ertiga yang dipamerkan di ajang GIIAS 2019.
Suzuki All New Ertiga yang dipamerkan di ajang GIIAS 2019. (Muhammad Ermiel Zulfikar/GridOto.com)

GA MT Rp 205.000.000 menjadi Rp 123.000.000

GL MT Rp 224.500.000 menjadi Rp 134.700.000

GL AT Rp 235.000.000 menjadi Rp 141.000.000

GX MT Rp 238.500.000 menjadi Rp 143.100.000

GX AT Rp 249.000.000 menjadi Rp 149.400.000

Honda Mobilio

Promo Honda Mobilio
Promo Honda Mobilio ((Stanly/Otomania))

S M/T Rp 203.400.000 menjadi Rp 122.040.000

E M/T Rp 224.400.000 menjadi Rp 134.640.000

E CVT Rp 235.800.000 menjadi Rp 141.480.00

RS M/T Rp 248.200.000 menjadi Rp 148.920.000

RS CVT Rp 259.000.000 menjadi Rp 155.400.000

Nissan Livina

All New Nissan Livina(KOMPAS.com / Aditya Maulana)
All New Nissan Livina(KOMPAS.com / Aditya Maulana) (KOMPAS.com / Aditya Maulana)

1.5 E MT Rp 208.300.000 menjadi Rp 124.980.000

1.5 EL MT Rp 231.800.00 menjadi Rp 139.080.000

1.5 EL AT Rp 242.800.000 menjadi Rp 145.680.000

1.5 VE AT Rp 259.400.000 menjadi Rp 155.640.000

1.5 VL AT Rp 272.100.000 menjadi Rp 163.260.000

Wuling Confero S

Wuling Confero S
Wuling Confero S (Ghulam/KompasOtomotif)

1.5 MT Double Blower Rp 150.800.000 menjadi Rp 90.480.000

1.5C LUX (4x2) MT (Black Interior) Rp 174.500.000 menjadi Rp 104.700.000

1.5L LUX+ (4x2) MT (Black Interior) Rp 188.500.000 menjadi Rp 113.100.000

1.5L ACT LUX+ MT Rp 197.500.000 menjadi Rp 118.500.000

.

.

.

(*)

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul Rencana Pajak Mobil Baru Nol Persen, Harga Avanza dkk Jadi Rp 100 Jutaan

Sumber: Kompas.com
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

Berita Populer

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved