BINTAN TERKINI
Desa Mantang Besar Gelar Lomba Masak, Gugah Pemberdayaan Masyarakat Desa di Bintan
Lomba masak di Desa Mantang Besar Bintan mengambil tema masakan berbahan dasar ikan Tongkol. Peserta harus bisa memasak dengan modal Rp 75 ribu.
Editor: Septyan Mulia Rohman
BINTAN, TRIBUNBINTAN.com - Banyak cara untuk menggugah pemberdayaan masyarakat desa di Kabupaten Bintan, Provinsi Kepri.
Di Desa Mantang Besar, Kecamatan Mantang misalnya.
Bermodal Rp 75 ribu, tujuh RT di Desa Mantang Besar harus bisa mengolah masakan untuk satu keluarga.
Temanya menu keluarga berbahan dasar ikan Tongkol.
Tiap-tiap RT mengirimkan dua orang perwakilannya untuk mengikuti lomba memasak ini.
Lomba tingkat RT yang digagas Desa Mantang Besar ini bersumber dari anggaran desa.
Camat Mantang Siti Zaina yang juga dewan juri di acara ini berharap dengan lomba ini membuat ibu-ibu semakin kreatif dalam penyajian makanan keluarga.
Siti mengungkapkan alasannya mengapa lomba ini menggunakan dana desa.

Menurutnya, dalam dana desa terdapat porsi untuk mengembangakan potensi, termasuk pemberdayaan masyarakat di desa.
Berita Bintan
tribunbintan.com
Desa Mantang Besar
Kecamatan Mantang
Kabupaten Bintan
Septyan Mulia Rohman
Pemberdayaan Masyarakat Desa
Bintan
Banjir Rob di Bintan Genangi Kawasan Pelabuhan Bulang Linggi, Pengendara Cari Jalan Lain |
![]() |
---|
TAHUN 2021, Belum Ada Dana Bantuan Langsung Tunai Warga Bintan Terdampak Covid-19 |
![]() |
---|
TERDAMPAR, Penyu Sisik Berbobot 8 Kg Ditemukan Mati di Pantai Teluk Sebong Bintan |
![]() |
---|
SIANG Ini, Bupati Bintan Apri Sujadi Terbang ke Jakarta, Begini Reaksinya saat Disinggung soal KPK |
![]() |
---|
HARI Ini Dilantik, Ini Persiapan Bupati dan Wakil Bupati Bintan, Apri Sujadi dan Robby Kurniawan |
![]() |
---|