INFO CUACA

Cuaca Besok Lingga, BMKG: Waspada Cuaca Ekstrem

Berikut prakiraan cuaca besok di Kabupaten Lingga, Provinsi Kepri. BMKG mengingatkan warga waspada cuaca ekstrem.

Penulis: Febriyuanda | Editor: Septyan Mulia Rohman
TribunBatam.id/Febriyuanda
Kondisi cuaca dan gelombang laut di Kecamatan Singkep Pesisir, Kabupaten Lingga, Provinsi Kepri beberapa waktu lalu. 

Namun, kecepatan angin lapisan bawah hingga menengah yang kencang dapat menghambat pertumbuhan awan konvektif.

Selanjutnya, kondisi atmosfer pada lapisan bawah hingga menengah yang diprakirakan cukup basah juga dapat mendukung untuk terbentuknya awan konvektif penghasil hujan.

"Oleh karena itu, secara umum kondisi cuaca di Pulau Bintan berawan dan berpotensi terjadi hujan yang bersifat lokal dengan intensitas ringan - sedang dan sesekali lebat pada siang, malam dan dini hari," jelasnya.

Baca juga: Feri Tanjung Pinjang Tujuan Anambas Tak Berangkat Dampak Cuaca Buruk Akhir Tahun

Baca juga: Waspada Cuaca Ekstrem! BMKG Prediksi Tinggi Gelombang Laut Natuna Utara Tembus 6 Meter

Sebagai informasi, berikut laporan prakiraan cuaca di Kota Tanjungpinang dan Kabupaten Bintan untuk tiga hari ke depan.

- 22 Desember 2021, Kota Tanjungpinang, Berpotensi terjadi hujan ringan - sedang pada siang hari.

Kabupaten Bintan, Berpotensi terjadi hujan ringan - sedang pada siang dan malam hari.

- 23 Desember 2021, Kota Tanjungpinang, Berpotensi terjadi hujan ringan - sedang pada pagi dan malam hari.
Kabupaten Bintan, Berpotensi terjadi hujan ringan - sedang pada pagi dan malam hari.

- 24 Desember 2021, Kota Tanjungpinang, Berawan dan berpotensi terjadi hujan ringan - sedang pada pagi dan siang hari.

Kabupaten Bintan, Berawan dan berpotensi terjadi hujan ringan - sedang pada pagi dan siang hari.(TribunBatam.id/Febriyuanda/Noven Simanjuntak)

Baca juga Berita Tribun Batam lainnya di Google

Berita Tentang Info Cuaca

Sumber: Tribun Batam
Halaman 3/3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved