PARIWISATA KEPRI AMAN

Target Wisman 3 Juta, Ini Langkah dan Persiapan Pelaku Pariwisata

Artinya orang - orang yang berprofesi di bidang pariwisata, dan notabene nya 70 persen adalah travel agent. ASPPI berdiri untuk mengakomodir para pela

Editor: Eko Setiawan
TribunBatam.id/Rahma Tika
Program Tripod edisi Rabu, 28 Februari 2028, bersama narasumber Dewan Penasehat ASSPI  DPD Kepri, Irwandi Azwar bersama narsumber kedua yakni Ketua Asosiasi Pelaku Pariwisata Indonesia DPD Kepri , Justitia Primadona, yang dipandu host Tribun Batam, Sihat Manalu. 

Mungkin duduk bersama lagi dengan operator tolonglah untuk wisatawan yang masuk ke Batam, ada harga khusus atau perlakuan khusus atau insentif khusus yang bisa dimainkan sebagai paket stimulatif.

TB : Kita ini kan sebagai negara yang kaya akan budaya , apakah ini bisa dijual menjadi paket di Batam?

JP : Saya rasa itu bisa ya, saya rasa di sini kita bisa memperkuat destinasi yang ada ditambah dan dipertahankan, untuk diperkuatkan bisa ditambah dengan atraksi tadi.

Seperti daerah Nongsa juga oke, Bintan, dan yang saya datangi ke Natuna kemarin setelah kita hitung - hitung waktu flight atau ferry dari Singapura dan Malaysia sangat bagus kita sambungkan ke Natuna. 

Kita bisa buat paket 4 hari, jadi mereka bisa stay dulu 1 malam di Batam,  dengan terciptanya jadwal tadi yang terconect bisa menciptakan wisatawan datang ke Kepri. (TRIBUNBATAM.id/Rahma Tika)

Baca berita lainnya di Google News 

Halaman 2 dari 2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved