BATAM TERKINI
Kisah Warga Tembesi Tower, Bertahan Dalam Rumah Meski Kondisi Banjir Sepinggang
Rumahnya yang bersebelahan langsung dengan parit yang saat ini tertutup pasir, menjadikan tempat berteduhnya menjadi jalur air selanjutnya.
Penulis: Ucik Suwaibah | Editor: Eko Setiawan
Tribunbatam.id/Ucik Suwaibah
BANJIR DI BATAM - Kondisi pasca banjir di RT 01 RW 016 Tembesi Tower, Sagulung, Kota Batam, Rabu (24/4/2024) (Ucik Suwaibah/Tribun Batam)
Hingga saat ini, besar harapan warga RW 016 Tembesi Tower mendapatkan solusi dari Pemerintah Kota Batam untuk masalah banjir.
Sebab perkampungan tersebut dihuni lebih kurang 1000 jiwa dan 400 rumah.
Apabila banjir tiba, tak hanya beberapa rumah yang terdampak, namun juga efek jangka panjangnya termasuk kualitas lingkungan pasca banjir.
Kuat dugaan banjir masuk ke pemukiman warga akibat penggalian parit yang memotong di area rumah warga untuk pengganti sementara parit besar yang tertimbun pasir.
Bukannya memberikan solusi, namun masalah yang lebih besar datang hingga membuat air menggenang ke pemukiman warga. (Tribunbatam.id/Ucik Suwaibah)
Baca berita lainnya di Google News
Halaman 3 dari 3
Berita Terkait: #BATAM TERKINI
Usai Videonya Viral Pukul Honorer Pemko Batam, Kini Ibu Bhayangkari Minta Maaf |
![]() |
---|
Mahasiswa Unrika Bersama DLH Batam Gelar Sosialisasi Pemilahan Sampah di Batam |
![]() |
---|
Kasus 2 Ton Sabu di Kepri, 6 Tersangka Resmi Dilimpahkan ke Kejaksaan Negeri Batam |
![]() |
---|
Amsakar Ahmad Janji Sidak Dishub Usai Driver Online Mengadu Soal Tarif |
![]() |
---|
Begal Sadis Batam, Dua Gadis Gadis Jadi Korban, Selamat Karena Teriak Minta Tolong |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.