ANAMBAS
Jadwal Kapal KM Sabuk Nusantara 110 Periode September 2025, Lintasi Anambas 1 September
Jadwal Kapal perintis KM Sabuk Nusantara 110 periode September 2025, akan melintasi wilayah Anambas tanggal 1 September
Penulis: Novenri Halomoan Simanjuntak | Editor: Mairi Nandarson
TRIBUNBATAM.id, ANAMBAS - Jadwal Kapal Perintis KM Sabuk Nusantara 110 untuk awal September 2025 sudah dirilis.
Jadwal KM Sabuk Nusantara 110 ini dirilis untuk periode akhir Agustus hingga awal September.
Jadwal kapal pelayaran beroperasi untu tanggal 27 Agustus - 6 September 2025.
Informasi ini mungkin bisa menjadi referensi bagi Anda yang ingin melakukan perjalanan baik dalam maupun luar provinsi.
KM Sabuk Nusantara 110 ini merupakan kapal pengganti KM Mahalayati sebelumnya.
Tak jauh berbeda, kapal ini juga layak dijadikan alternatif pelayaran tribuners ke sejumlah daerah termasuk Anambas.
Kapal ini berjalan normal dengan 15 trip ke berbagai pulau di dalam maupun di luar wilayah Kepulauan Riau.
Pelayaran moda transportasi laut andalan wilayah perbatasan ini melayani rute ke berbagai daerah termasuk Anambas.
Bagi masyarakat Anambas, kapal Pelni ini dapat dijadikan alternatif ke daerah yang dituju.
Kapasitasnya yang besar mampu mengarungi lautan lepas dan harganya cukup terjangkau.
Lintasan rutenya melayani Kijang, Tambelan, Pontianak, Natuna, Anambas, Kijang hingga Sungai Guntung dan Tembilahan.
Bagi anda yang ingin menggunakan jasa tranportasi tersebut, berikut jadwalnya;
1. Kijang - Tambelan, Rabu (27/8/2025) berangkat 11.00 WIB, tiba (28/8/2025) 10.00 WIB.
2. Tambelan - Pontianak, Kamis (28/8/2025) berangkat 11.00 WIB, tiba(29/8/2025) 03.00 WIB.
3. Pontianak- Serasan, Jumat (29/8/2025) berangkat 12.00 WIB, tiba (30/8/2025) 09.00 WIB.
| Hujan Intai Anambas Sepekan ke Depan, BMKG Tarempa: Ada Dampak Siklon Tropis Fung-Wong |
|
|---|
| Prakiraan Cuaca Anambas Sepekan, Waspadai Hujan Lebat Disertai Angin Kencang |
|
|---|
| Jadwal Kapal KM LSJ 501 Periode 1-9 November 2025 Sampai di Anambas 4 November |
|
|---|
| Harga Emas di Anambas Hari Ini Kamis 30 Oktober 2025, Emas 23 Karat Rp2.118.000 per Gram |
|
|---|
| Masuki Musim Utara, BPBD Anambas Antisipasi Bencana dengan Pangkas Pohon Tua |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/batam/foto/bank/originals/Jadwal-Kapal-Sabuk-Nusantara-110-Periode-September-2025-Lintasi-Anambas-1-September.jpg)