Detik-detik Serda AI Tikam Selingkuhan Istrinya Terekam Kamera, Korban Gagal Kabur
Serda AI menikam pria berinisial MZ (35) yang diduga merupakan selingkuhan istri sahnya.
Editor:
Khistian Tauqid
Kolase TikTok
DITIKAM TNI AU - Viral rekaman video memperlihatkan situasi saat TNI AU menikam seorang pria di Makassar. Muncul dugaan motif penikaman karena perselingkuhan yang dilakukan sang istri.
Kepala Penerangan Kodau II, Kolonel Sus Aidil, membenarkan insiden tersebut.
Ia menyebut bahwa Serda AI langsung menyerahkan diri ke Satpom Lanud Hasanuddin beberapa saat setelah kejadian.
"Benar, pelaku menyerahkan diri dan saat ini sudah ditahan untuk menjalani proses hukum," ujar Aidil.
Korban MZ dinyatakan meninggal dunia saat dalam perjalanan menuju rumah sakit akibat luka tusuk di bagian punggung kiri yang menimbulkan pendarahan hebat.
(TribunBatam.id)
Baca juga Berita TribunBatam.id lainnya di Google News
Artikel ini telah tayang di TribunJateng.com dengan judul "Viral Video Detik-detik Pria Ditikam Serda AI Anggota TNI AU, Gara-gara Istri Selingkuh?"
Baca Juga
| 5 Shio Paling Beruntung pada Rabu 19November 2025, Shio Babi Bakal Semringah Urusan Cinta |
|
|---|
| Identitas 3 Oknum TNI Tersangka Pembunuhan Kacab Bank BUMN Dihadirkan dalam Rekonstruksi |
|
|---|
| Ramalan Shio pada Rabu 19 November 2025: Khusus Shio Tikus, Shio Kerbau, Shio Macan, Shio Kelinci |
|
|---|
| Cemburu Buat Berujung Maut, Pemuda di Condet Bacok 2 Rekannya Pakai Sangkur |
|
|---|
| 5 Fakta Musda Golkar Kepri, Adu Kuat 2 Kader, Ditunda Hingga Batas Waktu yang Belum Ditentukan |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/batam/foto/bank/originals/Viral-rekaman-video-memperlihatkan-situasi-saat-TNI-AU-menikam-seorang-pria-di-Makassar.jpg)