TOPIK
Kapal Meledak di Tanjunguncang
-
Polisi sudah memanggil perwakilan perusahaan bernama Jeny untuk dimintai keterangan terkait kecelakaan yang menewaskan lima pekerja.
-
Satreskrim Polresta Barelang terus melakukan penyelidikan terkait terbakarnya kapal Gamkonora milik Pertamina yang terbakar di Area perusahaan PT ASL.
-
Jenazah lima korban terbakarnya kapal Gamkonora milik Pertamina hingga masih dititipkan di RS Bhayangkara Polda Kepri.
-
Dampak kecelakaan tersebut diperparah oleh kelalaian para korban yang tidak mengenakan alat keselamatan kerja (safety) secara lengkap.
-
Polisi mengatakan, korban ditemukan sekitar pukul 20.00 WIB. Empat orang di antaranya sudah meninggal dunia dan dua orang lainnya masih kritis.
-
Saat kejadian lima orang yang meninggal dunia sedang melakukan pengerjaan pembukaan kran pipa yang harus diperbaiki.
-
Kapal tanker yang terbakar di areal shipyard Tanjunguncang baru sehari docking dan mulai dikerjakan Kamis (7/9/2017) ini.
-
Menurut Liwaten kepada polisi, lantai pump room sepertinya belum sepenuhnya clearing sehingga masih terlihat banyak air dan minyak di lantai.
-
Dua orang wanita beserta seorang pria langsung meraung-raung di atas aspal manakala melihat sesosok mayat yang dibawa di dalam mobil ambulans.
-
Korban kapal meledak dan terbakar, Kamis (7/9/2017) sore berjumlah enam orang. Lima tewas dan satu orang dalam kondisi kritis.
-
Seluruh korban tewas dalam kecelakaan kapal di areal shipyard Tanjunguncang akhirnya dibawa ke RS Bhayangkara untuk proses identifikasi dan visum.
-
Musibah meledak dan terbakarnya kapal milik Pertamina di kawasan shipyard Tanjunguncang, Kamis (7/9/2017) sore membawa korban jiwa.
-
Menurut informasi yang diperoleh, saat karyawan melakukan pengelasan, tiba-tiba api menyambar bagian tangki kapal.
-
Tabung Kapal milik Pertamina meledak di kawasan PT ASL shipyard, Tanjunguncang, batuaji, pada saat proses pekerjaan, Kamis (07/9/2017) sore