TOPIK
Korupsi Bansos Kota Batam
-
Kejati Kepri menegaskan tak menutup kemungkinan penyidikan kasus dugaan korupsi Bansos Batam menyasar para pihak terkait, termasuk kepala daerah
-
Kejati Kepri menargetkan bulan Agustus 2016, kasus dugaan korupsi ‎Bantuan Sosial (Bansos) Kota Batam bisa dilimpahkan ke persidangan
-
Agustus lah kita upayakan selesai agar bisa cepat kita limpahkan ke pengadilan untuk dilanjutkan proses sidang di pengadilan