TOPIK
WNA Miliki KTP Batam
-
Meskipun sudah ada bantahan dari Disdukcapil bahwa itu KTP palsu, tapi kalau dilihat tahun dikeluarkan, 2015, berarti KTP itu sudah pernah digunakan
-
Dewi mengatakan, dirinya masih pejabat baru di Disdukcapil dan akan mempelajari regulasi serta aturan hukumnya terkait hal ini.
-
Saya mau cross check dulu. Hasilnya apa, baru saya ngomong. Semua ada aturan. Kalau ada yang terlibat mau diapain? Disembelih kalau salah
-
Ketua Komisi I DPRD Kepri, Syukri Fahrial, menilai masalah ini sebagai kasus yang luar biasa
-
Kalau di sini alamat kita jelas, ada blok dan nomor rumah. Kalau tidak ada itu, berarti alamat rumahnya palsu. Bisa saja KTP-nya palsu
-
Omar mengaku membayar sejumlah uang kepada warga di Batam untuk mendapatkan KTP Batam. Kepada siapa dia membayar? Ini pengakuannya
-
Terungkap! Warga Negara Bangladesh ini memiliki KTP Batam. Imigrasi Karimun menetapkannya tersangka dugaan penyelundupan orang