LIGA 1 2018
Wasit Tak Beri Tambahan Waktu Jadi Kontroversi Laga Bali United Vs Persija di Akhir Babak 2
Pertandingan sempat terhenti sebanyak tiga kali di babak pertama, karena adanya petasan berjenis cerawat yang dinyalakan oknum pendukung Bali United d
TRIBUNBATAM.id - Bali United dipaksa mengakui kemenangan Persija Jakarta di pekan ke-33 Liga 1 2018 di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Minggu (2/11/2018).
Tiga poin di Bali membuat Persija Jakarta berhasil menggeser PSM Makassar di puncak klasemen sementara.
Namun yang menarik, Persija melakoni laga terbarunya dengan sejumlah kontroversi.
Saat ini, Persija memiliki 59 poin dari 33 pertandingan.
Baca: Persija Kalahkan Bali United. Geser PSM di Puncak Klasemen Liga 1 2018
Baca: Akibat Flare Menyala, Pertandingan Bali United Vs Persija Sempat Dihentikan 3 Kali
Baca: Kalahkan Bali United 2-1, Gelar Juara Persija Semakin Dekat
Sementara itu, PSM memiliki nilai 57 dan baru akan melakoni pertandingan tandang melawan Bhayangkara FC pada pekan ke-33 Liga 1 2018, awal pekan depan.
Laga akan terlaksana di Stadion PTIK, Melawai, Jakarta Selatan, Senin (3/12/2018).
Laga baru berjalan tujuh menit, Persija sudah unggul ke gawang Bali United.
Gol pasukan Ibu Kota itu dicetak oleh Sandi Sute lewat tendangan dari luar kotak penalti setelah sebelumnya menerima umpan mendatar dari Riko Simanjuntak.
Pertandingan sempat terhenti sebanyak tiga kali di babak pertama, karena adanya petasan berjenis cerawat yang dinyalakan oknum pendukung Bali United di tribune utara.
Bahkan, wasit harus memberikan tambahan waktu hingga sembilan menit di babak pertama.
Baca: Pemilik Batik Keris Solo Meninggal Dunia, Sempat Dirawat di Farrer Park Hospital Singapura
Baca: Sebelum Meninggal Dunia, Idris Peserta Reuni 212 Sempat Terjebak Dua Jam di Tugu Tani
Baca: Akibat Kelelahan, Ketua RW di Jatinegara Meninggal Setelah Reuni 212
PSMS Medan Vs PSM Makassar, Peter Butler Janji Timnya Tampil Terbaik Pada Laga Terakhir |
![]() |
---|
Persija vs Mitra Kukar. Sebar 77 Ribu Lembar Tiket, Tidak Dijual di SUGBK. Bagaimana Membelinya? |
![]() |
---|
PSMS medan Kalah Oleh PS Tira, Persaingan di Zona Degradasi Makin Ketat |
![]() |
---|
Tanggapan Bos Persija soal Tudingan Rekayasa Juara Liga 1 2018: Kita Doakan Mereka |
![]() |
---|
Ditahan Imbang Bhayangkara FC, Bek PSM Makassar Merasa Selalu Dirugikan Wasit |
![]() |
---|