Semarak Internasional Dragon Boat Race 2019 Tanjungpinang, Warga Hadir Sejak Pagi
Sudah sejak pagi, kawasan Sungai Carang telah diramaikan oleh masyarakat. Antusiasme dan animo masyarakat sangat luar biasa untuk menyaksikan Interna
Penulis: Endra Kaputra | Editor: Eko Setiawan
TRIBUNBATAM.ID/ENDRA KAPUTRA
Acara Internasional Dragon Boat Race 2019 dibuka dengan menabuh tambur secara bersama-sama dan pelepasan balon ke udara oleh Gubernur Kepri, Walikota dan Wakil Walikota Tanjungpinang, FKPD, Ketua DPRD Kota Tanjungpinang dan tamu undangan lainnya, pada Jumat (27/10/2019)
"Salah satunya menyangkut promosi wisata Kepri ke luar negeri, penyelenggaraan berbagai event pariwisata dan event nasional, semua ini tentu sangat membutuhkan dukungan dari berbagai pihak dan elemen masyarakat, semoga kegiatan ini dapat menjadi sarana untuk melahirkan atlet-atlet yang handal dan mampu membawa nama Kepri ke pentas nasional bahkan internasional," pungkasnya.(Tribunbatam.id/endrakaputra)
