BELAJAR DARI RUMAH
Nilai-nilai Apa Saja yang Terkandung dalam Pancasila? Kunci Jawaban Kelas 4 5 6 SD
Berikut materi dan kunci jawaban kelas 4 5 6 SD Belajar dari Rumah TVRI Selasa 17 November 2020
Editor Danang Setiawan
TRIBUNBATAM.id - Program Belajar dari Rumah TVRI kembali tayang Selasa 17 November 2020.
Seperti biasa Belajar dari Rumah live di TVRI mulai dari kelas 1 hingga kelas 6.
Dalam artikel ini ada Kunci Jawaban TVRI Kelas 4 hingga Kunci Jawaban TVRI Kelas 6.
Materi yang dibahas untuk siswa SD Kelas 4, 5 dan 6 adalah Pancasila tayang di TVRI mulai pukul 09.00-09.30 WIB.
Berikut materi dan kunci jawaban kelas 4 5 6 SD Belajar dari Rumah TVRI Selasa 17 November 2020:
Berikut tayangan materinya:
Video 1 (untuk soal 1)
Video 2 (untuk soal 2)
Video 3 (untuk soal 3)
Berikut adalah pembahasan soal dan jawabannya:
Soal
1. Siapakah yang merancang lambang negara Indonesia? Lalu kapan diresmikannya garuda sebagai lambang negara?
2. Jelaskan nilai-nilai apa saja yang terkandung dalam pancasila!
3. Jelaskan bagaimana bentuk pengamalan nilai-nilai pancasila di lingkungan keluarga, lingkungan sekolah dan lingkungan masyarakat!
