INFO CUACA

DAFTAR Wilayah di Kepri yang Berpotensi Hujan Hari ini, Jumat 10 September 2021

Hari ini, Jumat (10/9/2021) sejumlah wilayah di Kepri berpotensi turun hujan dengan intensitas sedang hingga lebat. Cek mana saja wilayahnya.

Penulis: Novenri Halomoan Simanjuntak |
TribunBatam.id/Bereslumbantobing
CUACA BATAM - Kondisi cuaca di Kota Batam, Provinsi Kepri. Foto diambil belum lama ini. Hari ini, Jumat (10/9/2021) sejumlah wilayah di Kepri berpotensi turun hujan dengan intensitas sedang hingga lebat. 

Kab. Natuna : Serasan, Serasan Timur, Subi, dan sekitarnya,

"Kondisi ini diprakirakan dapat berlangsung hingga pukul 10.00 WIB," catat prakirawan BMKG Kepri.

Sementara itu untuk tingkat ketinggian gelombang signifikan di wilayah perairan Provinsi Kepulauan Riau sebagai berikut :

Perairan Tg. Pinang : 0.3 - 0.8 m

Perairan Batam : 0.3- 0.8 m

Perairan Karimun : 0.3 - 0.8 m

Perairan Bintan : 0.3 - 1.5 m

Perairan Lingga : 0.3 - 1.5 m

Perairan Anambas : 0.5- 2.0 m

Perairan Natuna : 0.5- 2.0 m

Peringatan dini waspada terhadap potensi pertubuhan awan Comulunimbus (CB), karena dapat menyebabkan cuaca buruk terjadi secara tiba-tiba.

Untuk mengetahui informasi update prakiraan cuaca lebih lanjut dapat mengakses http://www.bmkg.go.id//. (TRIBUNBATAM.id/Noven Simanjuntak)

Baca juga Berita Tribun Batam lainnya di Google

Sumber: Tribun Batam
Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved