Hobi Off Road Jadi Awal Mula Rohim Dirikan Bengkel Mobil di Batam
Prambanan Bengkel jadi salah satu bengkel di Batam yang melayani perbaikan mobil, khususnya mobil off road
 
							Editor: 
							Dewi Haryati
						
			
	
Tribunbatam.id/Deny Guspriyanto
Suasana Prambanan Bengkel di Bengkong Palapa dan unit mobil Pajero kepunyaan Rohim yang sudah dimodifikasi 
"Pas pakai mobil ini kemarin saya pakai ke beberapa tempat pak. Habis Dabo langsung ke Tanjung Pinang, terakhir main di Piayu Batam," ujar Rohim, baru-baru ini.
 
Kecintaannya terhadap off-road membuatnya ikut bergabung di Club WS (Wong Sinting) yang sudah berdiri kurang lebih tahun 2017 di bawah naungan IOF (Indonesia Off-rorad Federation).
Sementara itu, sampai saat ini Prambanan Bengkel masih beroperasi dan masih melayani perbaikan mobil off-road di Batam.
Tak hanya mobil off road, di bengkel ini Rohim juga menerima mobil biasa untuk diperbaiki jika ada customer mobil harian yang ingin memperbaiki mobilnya. (Tribunbatam.id/Deny Guspriyanto)
Baca Juga
		
		| Daftar 7 Berita Populer Hari Ini, Polisi Tangkap Pria di Batam Terkait Pengiriman PMI ke Kamboja |   | 
|---|
| Gubernur Ansar Minta Dukungan Pembangunan Jembatan Batam - Bintan |   | 
|---|
| Komisi V DPR RI Kawal Proyek Strategis Nasional Jembatan Batam–Bintan Bernilai Rp16 Triliun |   | 
|---|
| Tiga Kali Berangkatkan PMI Ilegal ke Kamboja dari Batam, Polisi Ungkap Peran RA |   | 
|---|
| Kasus Majikan Aniaya ART di Batam segera Disidang, Korban Didampingi Kuasa Hukum PK NTT |   | 
|---|


 
                 
						
					 
						
					 
						
					 
						
					 
						
					 
						
					![[FULL] Ulah Israel Buat Gencatan Senjata Gaza Rapuh, Pakar Desak AS: Trump Harus Menekan Netanyahu](https://img.youtube.com/vi/BwX4ebwTZ84/mqdefault.jpg) 
				
			 
											 
											 
											 
											 
											
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.