Peserta PPPK Lingga Sibuk Usai Dinyatakan Lulus, Urus SKCK Hingga Surat Bebas Narkoba
Seleksi Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) Lingga masih berlanjut. Peserta sibuk urus surat SKCK hingga bebas narkoba.
Penulis: Febriyuanda | Editor: Septyan Mulia Rohman
TribunBatam.id/Dok. Prokopim Lingga
SELEKSI PPPK - Potret peserta PPPK Lingga 2024 saat ujian di aula Kantor Bupati Lingga, Daik beberapa waktu lalu.
Ia menjelaskan, bahwa dalam membuat SKCK ini memakan waktu yang lama karena antrean pemohon yang panjang.
"Yang lama itu cuma antre panjang, kalau untuk ngurus SKCK ini tak lama," ujarnya.
Ia menambahkan, bahwa waktu yang diberikan dalam pengurusan pemberkasan ini selama satu bulan.
"Alhamdulillah, saya tadi udah selesai untuk buat SKCK," tambahnya. (TribunBatam.id/Febriyuanda)
Baca juga Berita TribunBatam.id lainnya di Google News
Baca Juga
| PSI Kepri Gelar Diskusi Panel RUU Perampasan Aset |
|
|---|
| Gebyar Pelajar Pancasila Kepri 2025 Berlangsung Meriah, Wagub: Pembangunan SDM Jadi Prioritas |
|
|---|
| Capella Honda Kepri Luncurkan New Honda ADV 160, Siap Tampil Lebih Canggih |
|
|---|
| Badan Kesbangpol Kepri Ajak Veteran Perkuat Ideologi Pancasila di Program KEMAS |
|
|---|
| Kesbangpol Kepri Gelar Webinar Revitalisasi dan Aktualisasi Nilai Pancasila |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/batam/foto/bank/originals/Seleksi-PPPK-2024-Lingga.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.