Info Cuaca

Prakiraan Cuaca Batam Hari Ini, BMKG Prediksi Cuaca Kabupaten dan Kota Lain di Kepri

Tribun Batam menghimpun prakiraan cuaca Batam hari ini menurut BMKG, termasuk prediksi cuaca sejumlah kabupaten dan kota lain di Provinsi Kepri.

TribunBatam.id/Bereslumbantobing
PRAKIRAAN CUACA BATAM HARI INI - Potret langit Kota Batam, Provinsi Kepulauan Riau yang diambil baru-baru ini. Tribun Batam menghimpun prakiraan cuaca Batam termasuk sejumlah kabupaten/kota lain di Kepri hari ini, Kamis (11/12/2025). 

TRIBUNBATAM.id, BATAM - Simak parakiraan cuaca Batam hari ini dari Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) Stasiun Meteorologi Kelas I Hang Nadim Batam, Kamis (11/12/2025).

Secara umum, prakiraan cuaca Batam hari ini cenderung berawan. 

Namun BMKG memprediksi potensi hujan ringan pada siang hari.

Selain prakiraan cuaca Batam, BMKG juga memprediksi cuaca pada sejumlah kabupaten dan kota lain di Provinsi Kepri.

Salah satunya di Kabupaten Lingga dengan potensi hujan petir pada malam hari.

Bahkan BMKG sampai mengeluarkan peringatan dini terkait hal ini.

"Waspada hujan dengan potensi akumulasi curah hujan harian mencapai kategori sedang (20-50 mm/hari) yang dapat disertai petir/kilat dan angin kencang pada malam hari di Kabupaten Lingga," tulis BMKG dalam keterangan yang diterima TribunBatam.id.

Berikut Prakiraan Cuaca Batam Menurut BMKG Hari Ini

Kota Batam

Pukul: 07.00 WIB

  • Suhu: 26 derajat Celcius
  • Kondisi: Berawan
  • Kelembapan: 90 persen
  • Curah Hujan: 1 mm
  • Arah Angin: Timur Laut
  • Kecepatan Angin: 3 km/jam

Pukul: 10.00 WIB

  • Suhu: 29 derajat Celcius
  • Kondisi: Berawan
  • Kelembapan: 79 persen
  • Curah Hujan: 0 mm
  • Arah Angin: Utara
  • Kecepatan Angin: 7 km/jam

Pukul: 13.00 WIB

  • Suhu: 32 derajat Celcius
  • Kondisi: Berawan
  • Kelembapan: 73 persen
  • Curah Hujan: 0 mm
  • Arah Angin: Barat Laut
  • Kecepatan Angin: 27 km/jam

Pukul: 16.00 WIB

  • Suhu: 30 derajat Celcius
  • Kondisi: Hujan Ringan
  • Kelembapan: 74 persen
  • Curah Hujan: 6 mm
  • Arah Angin: Utara
  • Kecepatan Angin: 8 km/jam

Pukul: 19.00 WIB

  • Suhu:28 derajat Celcius
  • Kondisi: Berawan
  • Kelembapan:83 persen
  • Curah Hujan: 0 mm
  • Arah Angin: Barat
  • Kecepatan Angin: 3 km/jam

Pukul: 22.00 WIB

  • Suhu: 27 derajat Celcius
  • Kondisi: Berawan
  • Kelembapan: 89 persen
  • Curah Hujan: 0 mm
  • Arah Angin: Barat Laut
  • Kecepatan Angin: 3 km/jam

Jumat, 12 Desember 2025

Pukul: 01.00 WIB

  • Suhu: 26 derajat Celcius
  • Kondisi: Berawan
  • Kelembapan: 89 persen
  • Curah Hujan: 0 mm
  • Arah Angin: Utara
  • Kecepatan Angin: 5 km/jam

Pukul: 04.00 WIB

  • Suhu: 25 derajat Celcius
  • Kondisi: Berawan
  • Kelembapan: 90 persen
  • Curah hujan: 0 mm
  • Arah Angin: Barat Laut
  • Kecepatan Angin: 4 km/jam
Sumber: Tribun Batam
Halaman 1/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved