TAG
Kelurahan Sei Pelunggut
-
Kiat Aditya Bertahan Hidup Selama Covid-19, Jual Gurami Barelang Keliling Pasar
Uang hasil penjualan gurami selama pandemi Covid-19, diakui Aditya cukup untuk memberi makan keluarganya.
Rabu, 14 Juli 2021 -
Dua Kelurahan di Sagulung Batam Hentikan Vaksinasi Corona Imbas Stok Vaksin Menipis
Vaksinasi corona di dua kelurahan Kecamatan Sagulung Batam ini sebelumnya hampir rampung menyentuh seluruh warga.
Selasa, 6 Juli 2021 -
Vaksinasi Corona di Batam, Kelurahan Sei Pelunggut Targetkan 1.000 Warga Sehari
Pelaksanaan vaksinasi corona di Batam, tepatnya di Kelurahan Sei Pelunggut berlokasi di Komplek Bisnis dan Pertokoan Buana Bisnis Centre (BBC).
Kamis, 1 Juli 2021 -
Perjuangan Aida Besarkan 2 Anak Seorang Diri, Kerja Serabutan Demi Bertahan Hidup
Aida yang tinggal di Dapur 12, Kelurahan Sei Pelunggut, Kecamatan Sagulung hanya kerja serabutan setiap hari untuk memenuhi kebutuhan keluarga.
Rabu, 31 Maret 2021 -
Konflik Lahan di Batam, Warga Jadi Korban, 'Minta Tolonglah Pak Dewan'
Konflik lahan di Batam dialami warga Kecamatan Sagulung. Mereka mengadukan nasib mereka saat Komisi I DPRD Batam meninjau lokasi itu.
Jumat, 29 Januari 2021 -
Derita Feri, Korban Angin Kencang di Sagulung, 'Tabungan Habis, Utang Belum Lunas'
Korban angin kencang di Sagulung, Feri hanya bisa pasrah. Ia yakin Tuhan punya rencana terbaik untuk keluarga kecilnya.
Rabu, 20 Januari 2021 -
Musibah di Batam, Dua Rumah di Kecamatan Sagulung Rusak Dihantam Angin Kencang
Musibah di Batam itu terjadi di Kaveling Kamboja, Kelurahan Sei Pelunggut, Kecamatan Sagulung, Senin (18/1) sekira pukul 11 siang.
Selasa, 19 Januari 2021 -
Cuma Satu di Kepri, Pelajar SMKN 8 Batam Khusus Farmasi Kesulitan Cari Tempat Magang
Orang tua pelajar SMKN 8 Batam Khusus Farmasi bahkan harus mengeluarkan biaya agar anaknya bisa diterima magang di instansi kesehatan.
Jumat, 15 Januari 2021 -
Warga Kaveling Bukit Seroja Batam Berjuang Melawan Banjir, 'Tolong Pak Kirimkan Sampan'
Warga Kaveling Bukit Seroja mengaku, banjir sudah mereka alami jika hujan deras turun. Mereka berharap bantuan Pemko Batam dan sejumlah pihak.
Minggu, 1 November 2020 -
Pasar Kaget saat Corona Buat Cemas Warga Sagulung, Dekat Permukiman Penduduk
Sejumlah warga Sagulung khawatir, keberadaan pasar kaget saat pandemi Corona malah menjadi klaster baru penyebaran Covid-19.
Senin, 5 Oktober 2020 -
Banjir Hantui Warga Kaveling Seroja Sagulung, Belasan Tahun Drainase Tidak Diperbaiki
Usulan mengenai saluran air selalu mereka ajukan dalam Musrenbang mulai dari tingkat kelurahan sampai kecamatan.
Minggu, 13 September 2020 -
Warga Kaveling Seroja Keluhkan Banjir, Terjadi Belasan Tahun, Merasa Tak Diperhatikan Pemko Batam
Usulan mengenai saluran air selalu mereka ajukan dalam Musrenbang mulai dari tingkat kelurahan sampai kecamatan.
Minggu, 13 September 2020 -
Dua Remaja di Batam ini Tak Hafal Pancasila, Terungkap saat Kegiatan Gugus Tugas di Sei Pelunggut
Kedua remaja tersebut ditangkap oleh tim Satgas, karena saat melintas tidak menggunakan masker.
Minggu, 13 September 2020 -
Tidak Hanya Sungai, Kopling Supel Semprot Disinfektan Permukiman Warga Pakai Biaya Sendiri
Ketua Kopling Supel, Alvian, menuturkan penyemprotan cairan disinfektan di komplek warga dengan modal sendiri yang dikumpulkan dari anggota.
Rabu, 29 April 2020 -
Sumiati Derita Stroke Sejak 3 Tahun, Ketua RT: Selalu Kami Prioritaskan Kalau ada Bantuan
Zakirman mengatakan, yang saat ini dibutuhkan keluarga Tugiman adalah biaya pengobatan istrinya, Sumiati yang menderita stroke sejak 3 tahun lalu.
Minggu, 26 April 2020 -
KISAH TUGIMAN, Kumpul Barang Bekas untuk Bertahan Hidup, Rawat Istri yang Sakit Stroke Sejak 3 Tahun
Tugiman menceritakan selama ini mereka bisa bertahan hidup atas bantuan anaknya dan juga warga sekitar yang sangat peduli terhadap mereka.
Minggu, 26 April 2020 -
Gudang Kayu di Dapur 12 Sagulung Disegel Penyidik Gakkum KLHK, Sita 15 Ton Kayu Olahan dari Pulau
Keberadaan gudang kayu di Dapur 12, Kelurahan Sei Pelunggut, Sagulung, Kota Batam disegel penyidik Penegakan Hukum KLHK.
Minggu, 26 Januari 2020 -
Olah Kayu Hutan dari Pulau, Penyidik KLHK Segel 15 Ton Kayu di Dapur 12 Sagulung
Penyidik Penegakan Hukum Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (Gakkum KLHK) menyegel gudang kayu di Dapur 12 Kelurahan Sei Pelenggut, Sagulung.
Minggu, 26 Januari 2020