TAG
RSKI Galang Batam
-
Jumlah pasien covid-19 yang menjalani perawatan di Rumah Sakit Khusus Infeksi (RSKI) Galang Batam hingga Kamis (17/2/2022) tinggal 351 orang.
Kamis, 17 Februari 2022
-
Sebanyak 90 PMI probable omicron masih dirawat di RSKI Galang Batam, sambil menunggu hasil swab test akhir. Mereka diisolasi di tempat terpisah.
Kamis, 10 Februari 2022
-
Saat ini, sebanyak 212 orang dirawat di RSKI Galang Batam terdiri dari 56 orang PMI, 153 orang warga Kota Batam dan 3 orang WNA.
Senin, 7 Februari 2022
-
Jumlah kasus covid-19 varian omicron di Batam kembali bertambah dua kasus baru. Yakni ayah dan anak yang baru pulang dari Swiss.
Jumat, 4 Februari 2022
-
Jumlah pasien covid-19 di RSKI Galang Batam kini bertambah 11 orang sehingga total pasien yang sedang dirawat di sana saat ini ada sebanyak 91 orang.
Kamis, 3 Februari 2022
-
Jumlah PMI terkonfirmasi positif covid-19 saat transit di Batam terus bertambah. Hari ini Rabu (2/2/2022) ada tambahan 13 kasus baru di RSKI Galang.
Rabu, 2 Februari 2022
-
Sebanyak 5 Pekerja Migran Indonesia (PMI) terkonfirmasi positif covid-19 dan dilarikan ke RSKI Galang Batam untuk menjalani isolasi, Selasa (1/2/2022)
Selasa, 1 Februari 2022
-
Jumlah pasien positif covid-19 di RSKI Galang Batam kembali turun setelah 74 orang dipulangkan karena telah selesai menjalani masa isolasi.
Selasa, 18 Januari 2022
-
RSKI Galang mencatat saat ini ada sebanyak 354 orang pasien yang menjalani karantina setelah ada tambahan 49 PMI terkonfirmasi positif covid-19.
Rabu, 12 Januari 2022
-
Jumlah pasien covid-19 di Batam mengalami kenaikan yang lumayan signifikan bahkan bisa dibilang paling banyak selama awal 2022.
Jumat, 7 Januari 2022
-
Jumlah pasien covid-19 yang menjalani perawatan di Rumah Sakit Khusus Infeksi (RSKI) Pulau Galang hingga Kamis (6/1/2022) tinggal 212 orang.
Kamis, 6 Januari 2022
-
Sebanyak 47 pasien covid-19 di RSKI Galang di Batam berhasil sembuh dan dipulangkan. Kini tersisa 197 orang saja.
Senin, 27 Desember 2021
-
Jumlah pasien covid-19 yang menjalani perawatan di Rumah Sakit Khusus Infeksi (RSKI) Galang, Minggu (26/12/2021) tinggal 244 orang.
Minggu, 26 Desember 2021
-
113 PMI yang dirawat di RSKI Galang antara lain 71 laki-laki dan 42 perempuan, dan tingkat keterisian di RSKI Galang mencapai 24,56 Persen.
Minggu, 14 November 2021
-
Tim Mabes TNI datang ke Batam untuk melakukan pengecekan dan peninjauan langsung kondisi RSKI Galang, Batam, Selasa (9/11/2021). Apa hasilnya?
Rabu, 10 November 2021
-
Jumlah pasien covid-19 di Rumah Sakit Khusus Infeksi (RSKI) Pulau Galang kembali bertambah satu orang yang dinyatakan positif dan masuk di rumah sakit
Selasa, 9 November 2021
-
Jumlah pasien covid-19 di Rumah Sakit Khusus Infeksi (RSKI) Pulau Galang kembali bertambah 12 orang. RSKI Galang kini merawat 132 pasien covid-19.
Jumat, 5 November 2021
-
Setelah satu setengah tahun lamanya beroperasi, Rumah Sakit Khusus Infeksi (RSKI) Galang mencatat telah merawat sebanyak 16.884 pasien.
Rabu, 13 Oktober 2021
-
Jumlah pasien covid-19 di RSKI Galang Batam, Selasa (5/10/2021) tinggal 289 orang setelah 34 pasien covid-19 dinyatakan selesai perawatan.
Selasa, 5 Oktober 2021
-
Saat ini, jumlah pasien covid-19 yang menjalani perawatan di Rumah Sakit Khusus Infeksi (RSKI) Pulau Galang, Jumat (24/9/2021) tinggal 197 orang.
Jumat, 24 September 2021
© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved