BATAM TERKINI

7 Jenis Iring-iringan Kendaraan Wajib Diprioritaskan saat di Jalan Raya, Mobil Damkar Urutan Pertama

Sering kali saat kita berkendara ada iring-iringan pejabat atau kendaraan yang mengahalang dan membuat kemacetan.

Editor: Sihat Manalu
tribunnews batam/leo
Mobil pemadam kebakaran (Damkar) disiagakan di Kantor KPU Batam untuk persiapan Pleno, Rabu (16/12/2015). Foto ilustrasi 

7. Konvoi atau Kendaraan untuk kepentingan tertentu menurut pertimbangan petugas Kepolisian Negara Republik Indonesia.

Biasanya anggota polisi yang sedang melakukan tugas atau memburu penjahat sering melaju kencang. Namun biasanya, polisi selalu menghidupkan lampu retator atau petunjuk lain.

Jadi kalau menemukan rombongan iring iringan di atas, kita diwajibkan untuk memberikan prioritas jalan, dan pahami dulu sebelum kita marah-marah. (koe)

Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved