Pelabuhan Tanjung Moco di Tanjungpinang Sore Hari, Banyak Warga Bersantai Sambil Mancing
Pelabuhan Tanjung Moco di Dompak, Tanjungpinang menjadi lokasi favorit warga untuk mancing. Setiap sore tempat ini biasa ramai dengan pemancing
Penulis: Endra Kaputra | Editor: Dewi Haryati
Endrakaputra
MANCING - Suasana sore hari di Pelabuhan Tanjung Moco, Dompak, Tanjungpinang, diramaikan dengan aktivitas orang bersantai sambil mancing, Senin (11/11/2024).
Ujung Pelabuhan Tanjung Moco berbentuk T, dengan panjang sekitar 70 meter.
Ada 10 tiang lampu dengan bahan energi sinar matahari yang juga tidak berfungsi lagi.
Pelabuhan Tanjung Moco awalnya dibangun pada 2010 lalu, dengan Anggaran Pendapatan Belanja Negara (APBN) melalui Kementerian Perhubungan (Kemenhub) dengan nilai sekitar Rp120 miliar.
Tujuan utama pembangunan pelabuhan ini sebagai pelabuhan bongkar muat.
Kapasitas kapal yang bisa bersandar yakni, kapal kargo 800 GT dan 1.000 DWT, atau kapal berbobot hingga 3.000 DWT. (Tribunbatam.id/endrakaputra)
Baca juga Berita TribunBatam.id lainnya di Google News
Baca Juga
| Wali Kota Lis Janjikan Bonus ke Atlet Tanjungpinang Peraih Medali di POPNAS 2025 |
|
|---|
| Tangis Safaringga Pecah, Terdakwa Investasi Bodong di Lingga Minta Keringanan Hukuman |
|
|---|
| Tak Ada Tanda Kekerasan, Warga Tanjungpinang Akhiri Hidup Diduga Depresi Masalah Keluarga |
|
|---|
| Kadiskominfo Tanjungpinang Pastikan Surat Pemberitahuan Mutasi yang Viral Hoaks |
|
|---|
| Mobil Calya Tabrak Pembatas Jalan di Tanjungpinang, Pengemudi Tanggung Perbaikan Fasilitas Umum |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.