CURANMOR DI LAMPUNG
Kenalan di Penjara, 4 Residivis di Lampung Bentuk Komplotan Curanmor, 3 Ditangkap Saat Beraksi
Kenalan di Penjara, empat residivis di Lampung bentuk komplotan curanmor, sewa mobil saat beraksi mencari target, satu masih buron
Editor:
Mairi Nandarson
FOTO KOMPAS.COM/TRI PURNA JAYA
KOMPLOTAN CURANMOR - Tiga tersangka kasus pencurian sepeda motor (Curanmor) yang ditangkap Polresta Bandar Lampung, Jumat (11/7/2025).(KOMPAS.COM/TRI PURNA JAYA)
"Modusnya menyewa mobil, lalu berkeliling mencari target, baru dieksekusi," tambahnya.
Alfret juga mengungkapkan setelah berhasil mencuri sepeda motor, para pelaku mengubah warna kendaraan dan pelat nomornya agar bisa dijual tanpa ketahuan sebagai barang curian.
"Diubah agar bisa dijual dan tidak ketahuan kalau sepeda motor itu adalah barang curian," katanya.
[ tribunbatam.id ]
sumber: kompas.com
Berita Terkait: #CURANMOR DI LAMPUNG
| Onad Tertunduk Jalani Pemeriksaan, Sedih karena Kembali Terjerat Narkoba |
|
|---|
| Warga Lamongan di Batam Gelar Silaturahmi, Walikota Amsakar Achmad Tekankan Makna Kebersamaan |
|
|---|
| Terjun Bebas, Dana Transfer ke Daerah Pemalang Berpotensi Anjlok Rp 279 Miliar |
|
|---|
| Penghasilan Melda Safitri Melejit usai Viral Diceraikan Suami PPPK, Seminggu Raup Rp233 Juta |
|
|---|
| Kapal Pelni KM Kelud di Karimun Angkut 2.019 Penumpang Tujuan Belawan, Sumatera Utara |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.