Respons Pemkab Anambas Soal Nasib KPPAD dan Maraknya Kasus Perempuan dan Anak
Pemkab Anambas merespons soal nasib KPPAD dan maraknya kasus perempuan dan anak di kabupaten terdepan di Indonesia itu.
Penulis: Novenri Halomoan Simanjuntak | Editor: Septyan Mulia Rohman
TribunBatam.id/Noven Simanjuntak
SEKDA ANAMBAS - Sekretaris Daerah (Sekda) Anambas, Sahtiar merespons soal KPPAD sesudah rapat paripurna, Rabu (30/7/2025). Pemkab Kepulauan Anambas, katanya, segera menunjuk atau memilih pengurus baru, Rabu (30/7/2025).
Ia menilai, KPPAD harus segera dieksekusi keberlangsungannya mengingat kasus asusila di Anambas yang menimpa perempuan dan anak-anak dinilai urgent.
"Ini masalah urgent. Saya berharap, bagaimana caranya Pemda harus segera melakukan seleksi KPPAD atau membentuknya kembali, agar kasus ini dapat ditekan," katanya.
Ia juga menyarankan, saat nantinya kepengurusan baru terbentuk, harus diberi pembekalan pendidikan maupun pelatihan agar struktur komisioner yang terpilih kompeten dan tepat. (TribunBatam.id/Noven Simanjuntak)
Baca Juga
| Realisasi belanja APBD 2025 Kabupaten Kepulauan Anambas Baru 48 persen jelang akhir tahun |
|
|---|
| Kepergian Pemuda 19 Tahun di Anambas Buat Didi Pilu, Ayah Raul Syok Lihat Kondisi Anaknya |
|
|---|
| Remaja di Anambas Tewas Dalam Rumah, Polisi Sebut Tak Ada Tanda Kekerasan |
|
|---|
| Keluarga Didi Masih Berduka, Remaja di Jemaja Timur Anambas Ditemukan Tewas Gantung Diri |
|
|---|
| Harga Emas di Anambas Hari Ini Naik Tipis, Harga Emas 23 Karat Rp 2,1 Juta Lebih |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/batam/foto/bank/originals/Respon-Pemkab-Anambas-KPPAD-Segera-Diaktifkan-untuk-Tangani-Kasus-Perempuan-dan-Anak.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.