TAG
Diskominfo Kepri
-
Pemprov Kepri Alokasikan Rp 1,2 Miliar Lanjutkan Program Pinjaman Bunga Nol Persen Tahun 2025
Pemprov Kepri menargetkan sedikitnya 200 pelaku UMKM tambahan akan mendapatkan manfaat dari program pinjaman bunga nol persen tahun 2025.
Minggu, 9 Februari 2025 -
Gubernur Kepri Ansar Ahmad di Batam Hadiri Rakor Gerindra, Ajak Semua Pihak Bersatu Bangun Daerah
Gubernur Kepri, Ahmad saat menghadiri rakor Gerindra di Batam mengajak semua pihak bersinergi membangun daerah, Sabtu (1/2).
Minggu, 2 Februari 2025 -
Kepri Percepat Implementasi Katalog Elektronik Versi 6.0 untuk Efisiensi Pengadaan
Gubernur Kepri, Ansar Ahmad menyatakan komitmennya untuk efisiensi anggaran. Salah satunya melalui implementasi katalog elektronik.
Selasa, 21 Januari 2025 -
Gubernur Kepri Ansar Ahmad Temui Mendag Budi Santoso di Jakarta Minta Dukung KEK
Gubernur Kepri. Ansar Ahmad menemui Mendag RI, Budi Santoso meminta dukungan Kawasan Ekonomi Khusus (KEK).
Rabu, 15 Januari 2025 -
Pesan Gubernur Kepri Ansar Ahmad ke Kepala OPD dan ASN Pemprov Kepri di Awal Tahun 2025
Gubernur Kepri Ansar Ahmad memberi pesan kepada Kepala OPD dan ASN di awal tahun 2025. Ia meminta untuk segera tancap gas.
Senin, 6 Januari 2025 -
Gubernur Kepri Ansar Ahmad Beri Keringanan PKB dan BBNKB, Berlaku Hingga 5 Juni 2025
Keringanan PKB dan BBNKB tertuang dalam Keputusan Gubernur Kepri (Kepgub) Nomor 1557 Tahun 2024 berlaku hingga 5 Juni 2025.
Senin, 6 Januari 2025 -
Gubernur Kepri Temui Wamen Perumahan RI Fahri Hamzah, Ungkap Butuh 7.095 Unit Rumah Layak Huni
Gubernur Kepri Ansar Ahmad depan Wamen Perumahan RI, Fahri Hamzah ungkap kebutuhan rumah layak huni di Provinsi Kepulauan Riau mencapai 7.095 unit.
Minggu, 5 Januari 2025 -
Gubernur Kepri Bersama Wamenpar RI Sambut Wisman 2025 di Lagoi Bintan
Gubernur Kepri bersama Wamenpar RI sambut wisatawan mancanegara (wisman) di Lagoi, Kabupaten Bintan di awal tahun 2025.
Rabu, 1 Januari 2025 -
Gubernur Kepri Ansar Ahmad Resmikan Kijang Foodcourt, Ikon Baru di Kabupaten Bintan
Gubernur Kepri, Ansar Ahmad berharap kehadiran Kijang Foodcourt jadi ikon baru di Kabupaten Bintan, Provinsi Kepulauan Riau.
Rabu, 1 Januari 2025 -
Pemprov Kepri Perkuat Kerja Sama dengan BPJS Kesehatan Demi Optimalisasi JKN
Pemerintah Provinsi menjalin kerja sama strategis dengan Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) Kesehatan.
Rabu, 1 Januari 2025 -
Malam Pergantian Tahun, Gubernur Kepri Pesan Jaga Ketertiban, Hati-hati Main Kembang Api
Gubernur Kepri Ansar Ahmad imbau warga Kepri yang merayakan malam pergantian tahun untuk tetap menjaga ketertiban.
Selasa, 31 Desember 2024 -
Gubernur Kepri Akan Resmikan Akau Kijang Kota di Malam Perayaan Tahun Baru 2025
Akau Kijang Kota telah rampung direvitalisasi. Peresmiannya akan dilakukan Gubernur Kepri Ansar Ahmad di malam perayaan Tahun Baru 2025
Jumat, 27 Desember 2024 -
Kadinkes Kepri Imbau Warga Waspada Flu dan Batuk Dampak Cuaca Ekstrem di Akhir Tahun
Waspada flu dan batuk dampak cuaca ekstrem di akhir tahun, ini imbauan Kadinkes Kepri Mochammad Bisri ke masyarakat
Selasa, 24 Desember 2024 -
Gubernur Ansar Minta OPD Jalankan Program APBD Kepri 2025 Usai Dievaluasi Kemendagri
ABPD Kepri 2025 telah selesai dievaluasi Kemendagri. Oleh sebab itu, Gubernur Kepri Ansar Ahmad minta OPD segera jalankan program di APBD 2025
Senin, 23 Desember 2024 -
Pangdam I/BB Pimpin Apel Gelar Pasukan Pengamanan Nataru di Batam, Gubenur Kepri Ikut Dampingi
Apel gelar pasukan dipimpin Pangdam I/BB di Batam bertujuan memberikan rasa aman dan nyaman bagi masyarakat yang akan merayakan Natal dan Tahun Baru
Senin, 23 Desember 2024 -
Peringatan Hari Ibu ke-96 Tingkat Provinsi Kepri Diwarnai Peluncuran Buku 'Air Tangan Ibu'
Peringatan Hari Ibu 2024 tingkat Provinsi Kepri mengangkat tema “Perempuan Menyapa, Perempuan Berdaya Menuju Indonesia Emas 2045”.
Jumat, 20 Desember 2024 -
Bersama Kapolda Kepri, Gubernur Ansar Gelar Rakor Lintas Sektoral Operasi Lilin Seligi 2024
Rakor yang dihadiri Gubernur Kepri ini sebagai ajang koordinasi, antisipasi, dan evaluasi untuk beri pelayanan terbaik kepada masyarakat saat Nataru
Kamis, 19 Desember 2024 -
Gubernur Ansar Ahmad: Kepri Siap Laksanakan Program Makan Bergizi Gratis
Provinsi Kepri menurut Gubernur Ansar Ahmad dapat menjadi percontohan dalam pelaksanaan program Makan Bergizi Gratis (MBG).
Rabu, 11 Desember 2024 -
Gubernur Kepri Dorong Bangunan Makanan Branded di Kawasan Gurindam 12 Tanjungpinang Segera Dibangun
Gubernur Kepri, Ansar Ahmad mendorong bangunan makanan branded bisa dibangun di Kawasan Gurindam 12 Tanjungpinang pada Febuari 2025.
Rabu, 4 Desember 2024 -
Plt Gubernur Kepri Dampingi Komisi V DPR di Batam, Singgung Harga Tiket Pesawat Jelang Nataru
Plt Gubernur Kepulauan Riau, Marlin Agustina menghadiri kunjungan spesifik Komisi V DPR RI di Bandara Internasional Hang Nadim Batam.
Jumat, 22 November 2024