TAG
Pasien sembuh virus Corona di Tanjungpinang
-
BERITA TANJUNGPINANG HARI INI, Enam Pasien Corona Berhasil Sembuh, Total 265 Orang
Enam pasien Corona yang dinyatakan sembuh ini berdasarkan hasil pemeriksaan RT-PCR yang diterima BTKL-PP Kelas I Batam, Senin (28/9).
Selasa, 29 September 2020 -
Tanjungpinang Tambah Satu Kasus Covid-19, Kontak Erat dengan Pasien Positif Corona, Jadi Kasus 274
Selain penambahan satu kasus baru, Plt Wali kota Tanjungpinang juga menginformasikan penambahan satu pasien Covid-19 sembuh.
Rabu, 16 September 2020 -
Tujuh Pasien Terkonfirmasi Virus Corona di Tanjungpinang Sembuh, Total 171 Orang
Tujuh pasien ini terdiri dari seorang laki-laki dan enam orang perempuan, sebagaimana hasil pemeriksaan RT-PCR.
Minggu, 13 September 2020 -
UPDATE COVID-19 DI TANJUNGPINANG, 11 Pasien Terkonfirmasi Sembuh, Tambah 1 Kasus Baru
Dengan penambahan 11 pasien sembuh ini, total 164 pasien Covid-19 Kota Tanjungpinang yang sudah dinyatakan selesai isolasi (sembuh).
Minggu, 13 September 2020 -
UPDATE COVID-19 di Tanjungpinang, Tambah 7 Kasus Baru, 3 Pasien Terkonfirmasi Corona Sembuh
Kasus baru ini terdiri dari 3 laki-laki dan 4 perempuan. Dari 7 pasien terkonfirmasi ini, empat di antaranya berstatus asimptomatik (tanpa gejala).
Rabu, 9 September 2020 -
Balita di Tanjungpinang Berhasil Sembuh dari Virus Corona, Total 6 Orang Pasien Bebas Covid-19
Dengan penambahan ini, total 136 pasien terkonfirmasi di Tanjungpinang dinyatakan sembuh atau selesai menjalani isolasi.
Jumat, 4 September 2020 -
Tiga Pasien Terkonfirmasi Covid-19 di Tanjungpinang Meninggal Dunia, Pasien Sembuh Bertambah 5 Orang
Total terdapat 7 kasus terkonfirmasi virus Corona di Tanjungpinang meninggal dunia terhitung Rabu, 2 September 2020.
Kamis, 3 September 2020 -
Kasus Selesai Isolasi Corona di Tanjungpinang Tambah 6 Orang, 5 di Antaranya Berasal dari 3 Klaster
Total, ada 6 kasus selesai isolasi (sembuh) dari virus Corona di Tanjungpinang.
Jumat, 28 Agustus 2020 -
Hasil PCR, 1 Warga Tanjungpinang Dinyatakan Sembuh Covid-19, Total 25 Orang Rabu (22/7)
Pria 38 ini sebelumnya menjadi pasien nomor 29 Covid-19 Tanjungpinang. Ia dinyatakan sembuh dari hasil pemeriksaan Polymerase Chain Reaction (PCR).
Kamis, 23 Juli 2020 -
Kabar Baik dari Ibu Kota Provinsi Kepri, 1 Lagi Pasien Covid-19 Tanjungpinang Sembuh
Pasien sembuh Covid-19 di Ibu Kota Provinsi Kepri kembali bertambah. Pemko Tanjungpinang mencatat pada Rabu (22/7/2020) ada tambahan 1 kasus sembuh
Rabu, 22 Juli 2020 -
19 Kali Swab Test, 1 Warga Tanjungpinang Kategori OTG Sembuh Covid-19, Masuk Kluster Keluarga
Warga Kecamatan Tanjungpinang Timur itu merupakan kontak erat dengan kasus nomor 13 dan merupakan kluster keluarga.
Selasa, 14 Juli 2020 -
Kisah Nazamudin Penyintas Covid-19 di Tanjungpinang, 'Corona Bukan Aib Untuk Ditakuti'
Sembuh dari Covid-19 belum tentu terbebas dari stigma negatif masyarakat. Nazamudin sempat mendapat penolakan dari warga
Rabu, 8 Juli 2020 -
Lagi, Pasien Covid-19 Kategori OTG Tanjungpinang Berhasil Sembuh, Total Sembuh 20 Orang
Pasien sembuh ini merupakan pasien nomor 22 klaster Sei Ladi denan kasis positif nomor 13 dan 19 serta merupakan keponakan.
Selasa, 19 Mei 2020 -
Kadinkes Tanjungpinang Ungkap Cerita Pasien Sembuh Kategori OTG, 'Tiga Kali Swab Test Hasil Negatif'
Awalnya, pasien positif ini dinyatakan positif Covid-19 1 Mei 2020. Hal itu diketahui saat intansi vertikal tempat ia bekerja mengadakan repid test.
Rabu, 13 Mei 2020 -
Pasien Positif Covid-19 Kategori OTG di Tanjungpinang Dinyatakan Sembuh, Total Sembuh 19 Orang
Pasien itu dinyatakan tidak ada mengarah ke virus Corona. Meski demikian, pihak rumah sakit menyarankan karantina mandiri selama 20 hari di Depok.
Selasa, 12 Mei 2020 -
Orang Tanpa Gejala Meneror Selama Pandemi, Sumbang 46 Persen Pasien Covid-19 di Tanjungpinang
Dinas Kesehatan (Dinkes) Tanjungpinang mencatat, 46 persen pasien positif Covid-19 bersumber dari kategori OTG
Senin, 11 Mei 2020 -
Tanjungpinang Berjuang Melawan Virus Corona, Total Pasien Covid-19 Sembuh Minggu 18 Orang
Tersisa 5 pasien positif Covid-19 yang berjuang untuk sembuh. Sebelumnya, total jumlah pasien positif virus Corona berjumlah 26 orang.
Senin, 11 Mei 2020 -
Sembilan Kali Jalani Test, 1 Pasien Positif Covid-19 di Tanjungpinang Kembali Dinyatakan Sembuh
Pada pemeriksaan ke 8 dan 9 pada 03 Mei dan 09 Mei 2020, hasil lab PCR pasien tersebut dinyatakan negatif Covid-19.
Minggu, 10 Mei 2020 -
Usia Produktif Paling Rentan, Berikut Jumlah PDP dan ODP Covid-19 Tanjungpinang Berdasarkan Umur
Jumlah ODP Covid-19 paling banyak menyerang usia 19-45 dengan 66 laki-laki dan 61 perempuan. Sementara PDP sebanyak 18 laki-laki dan 16 perempuan.
Minggu, 10 Mei 2020 -
KABAR BAIK, Pasien Sembuh Covid-19 di Tanjungpinang Jumat (8/5) Bertambah 4 Orang
Rustam mengatakan, saat ini terdapat 6 pasien positif Covid-19. Empat orang dalam perawatan, dan 2 orang jalani karantina.
Jumat, 8 Mei 2020