BATAM TERKINI

DAFTAR Harga Tiket Pesawat dari Batam ke Sejumlah Kota, Senin 3 Mei 2021

Bagi yang sedang berburu tiket pesawat dari Bandara Hang Nadim Batam ke sejumlah kota tujuan, jangan lewatkan daftar harga tiket pesawat berikut ini.

TRIBUNBATAM.id/ALAMUDIN HAMAPU
Suasana di Bandara Hang Nadim Batam menjelang pemberlakuan larangan mudik 

BATAM, TRIBUNBATAM.id -  Bagi yang sedang berburu tiket pesawat dari Bandara Hang Nadim Batam ke sejumlah kota tujuan, jangan lewatkan daftar harga tiket pesawat berikut ini.

Berdasarkan pantauan TRIBUNBATAM.id, berikut estimasi tiket pesawat dari Batam ke berbagai daerah di Indonesia untuk penerbangan Senin (3/5/2021).

Penerbangan di Bandara Hang Nadim sendiri, setiap harinya berkisar antara 20 hingga 30 penerbangan itu baik di keberangkatan maupun di kedatangan.

Untuk maskapai.yang mendominasi di penerbangan Batam ke berbagai daerah di Indonesia masih didominasi oleh Lion air grup.

Lalu disusul oleh Citilink Indonesia dan terakhir maskapai Garuda Indonesia.

Meski di tengah Pandemi dan jelang pelarangan mudik antusias masyarakat untuk melakukan penerbangan dari Batam ke beberapa daerah masih tinggi.

Meski pelarangan mudik pada 6 Mei mendatang Bandara Hang Nadim Batam tetap beroperasi seperti biasanya.

Untuk masyarakat yang di layani untuk melakukan perjalanan pada waktu pelarangan mudik yang memiliki kriteria khusus seperti di surat edaran Satgas Covid-19.

Baca juga: MAY DAY 2021 - Di Tengah Pandemi, Sejumlah Pekerja Suarakan Aspirasinya saat Hari Buruh

Berikut harga tiket dari Batam ke beberapa tempat di Indonesia pada Senin (3/5/2021).

Batam - Medan

1. Lion Air  08:50 -10:15 WIB.  Rp 742.500

2. Lion Air.  14:15 -15:40 WIB. Rp. 689.700

3. Lion Air. 14:40 - 16:05 WIB Rp.689.700

4. Citilink 14:35 -16:05 WIB Rp 762.100

5. Citilink 18:45- 20:45 WIB Rp 762.100

Sumber: Tribun Batam
Halaman 1/4
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved