TIPS
Begini Cara Merawat Tas Kulit Menggunakan Kondisioner Racikan Sendiri
Barang-barang yang berbahan kulit, termasuk tas perlu mendapatkan perawatan yang tepat dan rutin.
Alat yang dibutuhkan
- Kain microfiber
- Ketel
- Wadah logam atau kaca kecil yang dapat disegel
Bahan yang dibutuhkan
- 1 wadah kondisioner komersial
- 3 sendok lilin dari sarang lebah
- 1/4 cangkir minyak almond, minyak kelapa atau minyak zaitun
- 3 sendok makan shea butter atau cocoa butter
- 30 tetes minyak esensial lemon
Cara membuat kondisioner untuk merawat tas
- Campurkan seluruh bahan kecuali minyak esensial lemon, panaskan di dalam ketel.
- Tunggu semua bahan meleleh, kemudian matikan api dan campurkan 30 tetes minyak esensial lemon.
- Tunggu hingga dingin.
Cara merawat tas kulit Anda dengan kondisioner
- Bersihkan tas kulit atau barang-barang kulit Anda dengan kain microfiber. Jika noda sulit hilang, gunakan sedikit sabun dan air hangat.
- Lapisi tas kulit atau bahan kulit lainnya dengan kondisioner buatan Anda, gosok menyeluruh dan perlahan.
(*/TRIBUNBATAM.id)
Berita Terkait: #TIPS
| Ini Manfaat Gunakan Baking Soda saat Mencuci Pakaian, Hilangkan Bau hingga Pelembut Kain |
|
|---|
| Tips Mengolah Daging Kurban agar Mudah Empuk dan Tidak Alot. Gunakan Bahan Dapur Ini |
|
|---|
| Tetap Awet dan Segar, Begini Tips Menyimpan Daging Kurban yang Benar untuk Stok Makanan |
|
|---|
| Ini Penyebab Nasi Cepat Basi Setelah Masak di Rice Cooker, Begini Cara Mengatasinya |
|
|---|
| Cara Memanggang Ikan di Teflon, Tak Kalah Nikmat dengan Panggang di Bara Api |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/batam/foto/bank/originals/tas-kulit-ilustrasi-cara-merawat-tas-kulit.jpg)