PEMBUNUHAN DOSEN DI JAMBI

Dengan Gaya Polos dan Tenang, Bripda Waldi Titipkan Motor di RSUD setelah Bunuh Dosen di Jambi

Bripda Waldi juga menitip motor PCX warna merah di Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Hanafi Muara Bungo setelah membunuh dosen Erni.

Editor: Khistian Tauqid
Dok Polres Bungo
TERSANGKA PEMBUNUHAN - Bripda Waldi Adiyat (22), tersangka pembunuhan dosen wanita di Bungo saat diperiksa tim penyidik Polres Bungo. Anggota polisi yang tugas di Polres Tebo ini punya cara yang jeli untuk mengelabui saat beraksi. 

Polisi berjanji akan mengungkap kasus ini secara transparan dan profesional, mengingat pelaku merupakan anggota kepolisian aktif yang seharusnya menjadi penegak hukum.

Baca juga: Unggahan Terakhir Dosen di Jambi sebelum Tewas Dibunuh Bripda Waldi

Kasus yang Mengguncang Jambi

Kasus pembunuhan dosen cantik EY oleh anggota Propam ini mengguncang masyarakat Jambi, terutama di Kabupaten Bungo dan Tebo.

Publik menyoroti keras penyimpangan moral oknum aparat yang justru terlibat dalam tindak kriminal berat.

Kini, pelaku Waldi telah diamankan dan diperiksa intensif di Mapolres Bungo.

Penyidik juga tengah menyiapkan berkas perkara lengkap untuk diserahkan ke Kejaksaan.

Polisi memastikan, tidak ada perlakuan istimewa bagi pelaku, meskipun berstatus anggota Polri.

“Kasus ini akan diproses sesuai hukum yang berlaku,” tegas Kapolres Natalena.

(TribunBatam.id)

Baca juga Berita TribunBatam.id lainnya di Google News

Artikel ini telah tayang di TribunJambi.com dengan judul "Polisi Beberkan Aksi Waldi, Titip Motor di RSUD Sebelum Bunuh Dosen di Bungo Jambi"

Sumber: Tribun Jambi
Halaman 4/4
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved