TAG
pengungsi Afghanistan di Batam
-
Sejumlah pengungsi asal Afghanistan yang berada di Batam sudah mulai masuk proses persiapan dikirim ke negara ketiga.
Selasa, 21 Februari 2023
-
Sejumlah pengungsi Afghanistan kembali menggelar aksi unjuk rasa, Selasa (4/10/2022). Aksi ini dilakukan dengan long march dan dilakukan tiap Selasa.
Selasa, 4 Oktober 2022
-
Satgas PPLN daerah mengingatkan, sesuai aturan, pengungsi Afghanistan tidak berhak unjuk rasa di negara tempat pengungsiannya dan bisa kena sanksi.
Selasa, 30 Agustus 2022
-
Sejumlah Pengungsi Afghanistan ricuh dengan petugas Satpol PP dan Kepolisia di depan kantor Walikota Batam, Selasa (30/8/2022).
Selasa, 30 Agustus 2022
-
Aksa Halatu beri klarifikasi terkait peristiwa saat pengungsi Afghanistan demo di depan Kantor Wali Kota Batam yang berujung ricuh dan viral
Jumat, 26 Agustus 2022
-
Pengungsi Afghanistan di Batam mendatangi Mapolresta Barelang untuk melaporkan kasus tindak kekerasan yang dialami seorang rekan mereka..
Selasa, 23 Agustus 2022
-
Sejumlah pemuda Batam bereaksi saat melihat pengungsi Afghanistan mengibarkan bendera asing saat demo di depan kantor Imigrasi Kelas I Batam.
Selasa, 9 Agustus 2022
-
Sejumlah pengungsi Afghanistan kembali melakukan aksi unjuk rasa di depan Kantor Wali Kota Batam, Kota Batam, Kepulauan Riau, Selasa (10/5/2022).
Selasa, 10 Mei 2022
-
Sejumlah pengungsi Afghanistan kembali menggelar aksi di depan kantor DPRD Batam, Rabu (16/2/2022).
Rabu, 16 Februari 2022
-
Para pengungsi Afghanistan mengaku sudah tidak tahan lagi tinggal di Indonesia karena merasa tersandera dan tak terpenuhi hak-hak asasi manusia.
Selasa, 8 Februari 2022
-
Warga Batam yang tergabung di APMB minta Pemko desak UNHCR agar segera memindahkan pengungsi di Batam ke negara ketiga
Jumat, 28 Januari 2022
-
Beberapa pengungsi Afghanistan mengaku sudah menerima vaksin Covid-19 di Kota Batam saat kegiatan vaksinasi yang digelar IOM di Hotel Kolekta.
Rabu, 19 Januari 2022
-
Warga Perumahan Royal Grande Batam mulai mengeluhkan aksi demo pengungsi Afghanistan yang dinilai mulai mengganggu aktivitas mereka.
Selasa, 18 Januari 2022
-
Sejumlah Pengungsi Afghanistan kembali menggelar aksi unjuk rasa di depan Perumahan Royal Grande Batam Center dan meminta diperlakukan sebagai manusia
Selasa, 18 Januari 2022
-
Gubernur Kepri sebelumnya mengungkap jika pengungsi Afghanistan belum mendapat suntik vaksin covid-19.
Selasa, 18 Januari 2022
-
Pengungsi Afghanistan yang tersebar di Provinsi Kepri belum mendapat suntik vaksin corona sama sekali. Apa yang menjadi penyebabnya?
Selasa, 18 Januari 2022
-
Pemprov Kepri akan segera mencari solusi terkait keberadaan pengungsi Afghanistan di Batam yang belakangan kerap menggelar aksi yang meresahkan.
Kamis, 13 Januari 2022
-
Aksi demo pengungsi Afhganistan di Batam kali ini lagi-lagi tak berbuah hasil. Mereka pun kecewa. Pengungsi ancam akan kembali demo besok hari
Kamis, 6 Januari 2022
-
Sejumlah pengungsi Afghanistan kembali menggelar aksi unjuk rasa di di depan Perumahan Royal Grande Batam. Ini alasannya.
Kamis, 6 Januari 2022
-
Aksi demo yang dilakukan pengungsi Afghanistan di depan Perumahan Royal Grande, Batam Center, Kamis (6/1/2022) sempat ricuh.
Kamis, 6 Januari 2022