KESEHATAN
5 Makanan yang Perlu Dikonsumsi di Tahun 2023, Sehat Terus Sepanjang Masa
Buah dan sayur memang penting. Tetapi, pertimbangkan juga makanan sehat lain agar lebih sehat.
KURMA
ILUSTRASI - Kurma, salah satu makanan yang harus lebih banyak dikonsumsi di tahun ini agar tubuh lebih sehat.
Namun, khusus untuk tahun 2023, coba tambah porsi salmon Anda.
Salmon kaya akan asam lemak omega 3 yang dikenal punya sifat anti-inflamasi.
Senyawa ini akan bekerja meningkatkan kesehatan jantung dan fungsi kognitif.
Selain itu, lemak sehat ini juga akan memperbaiki pencernaan dengan memberikan asupan sehat buat bakteri usus.
Selain salmon, Anda juga bisa mengonsumsi ikan kembung sebagai salah satu sumber omega 3 terbaik.
(*/TRIBUNBATAM.id)
Berita Terkait: #KESEHATAN
| RS Awal Bros Batam Hadirkan Men's Health Clinic, Jadi Solusi Atasi Masalah Kesehatan Pria |
|
|---|
| Biar Kolesterol tak Melonjak, Konsumsi Makanan Ini Setelah Makan Daging Kurban |
|
|---|
| Ketahui Cara Cek Produk Makanan. Obat, dan Kosmetik Terdaftar BPOM via Aplikasi dan Website |
|
|---|
| Cara Membuat Salad Buah yang Sehat dan Kaya Serat, Cocok untuk Diet |
|
|---|
| Tips Melangsingkan Badan Tanpa Olahraga, Lakukan Cara Sederhana Ini |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.