Harun Masiku dan PR Besar KPK, Novel Baswedan Singgung Kepemimpinan Firli Bahuri
Mantan penyidik senior KPK menyoroti kepemimpinan Firli Bahuri dalam upaya menangkap Harun Masiku yang masih bebas.
Editor:
Septyan Mulia Rohman
Channel Youtube Kompas TV
Foto Harun Masiku. KPK masih punya 'PR' besar dalam menangkap mantan politisi PDIP ini. Mantan penyidik senior KPK, Novel Baswedan menyingugng kepemimpinan Firli Bahuri.
Meski demikian, Novel tetap berpendapat bahwa putusan MK itu tidak berlaku bagi Firli dkk.
Sebab, amar putusan tidak menyatakan putusan itu berlaku saat ini.
Penjelasan Juru Bicara (Jubir) MK juga bukan bagian putusan.
“Secara teori, putusan MK tidak berlaku retroaktif (surut), sehingga tidak berlaku bagi pimpinan periode sekarang,” kata dia. (TribunBatam.id) (Kompas.com/Syakirun Ni'am)
Sumber: Kompas.com
Baca Juga
| Firli Bahuri Bereaksi Disebut Bocorkan OTT Harun Masiku, Hingga Tak Bisa Ditangkap |
|
|---|
| Ditahan KPK, Hasto Kristiyanto Kenakan Rompi Oranye |
|
|---|
| Selama Pelarian Harun Masiko Pernah Diisukan Meninggal Dunia, Jadi Guru Hingga Marbot Masjid |
|
|---|
| Polri Bantu KPK Buru Harun Masiku, Ungkap 2 Buronan Ganti Nama dan Warga Negara |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/batam/foto/bank/originals/8-2-2020-politisi-pdip-harun-masiku.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.