Kesaksian Mencekam Sopir Truk Terlibat Kecelakaan Maut di Cirebon, 1 Orang Tewas di TKP

Sopir truk boks bernama Rasmita (23) membeberkan kronologi kecelakaan maut yang merenggut satu nyawa itu.

Editor: Khistian Tauqid
Tribun Cirebon/ Eki Yulianto
KORBAN KECELAKAAN - Rasmita (23), sopir truk box pembawa alat kesehatan dari Cikarang menuju Yogyakarta. 

Pantauan di lokasi pada Rabu pagi, dua truk masih berada di tempat kejadian. 

Truk pembawa alat kesehatan berwarna merah-biru dengan nomor polisi T 8456 AI tampak terguling dan menutup sebagian jalur arah Cirebon–Jakarta.

Sementara truk kuning yang dikemudikan korban masuk ke parit di jalur sebaliknya, arah Jakarta–Cirebon, dengan kondisi bagian depan ringsek parah.

Petugas Satlantas Polresta Cirebon menutup sementara U-Turn Jenun guna kelancaran proses evakuasi dan olah tempat kejadian perkara.

(TribunBatam.id)

Baca juga Berita TribunBatam.id lainnya di Google News

Artikel ini telah tayang di TribunJabar.id dengan judul "Cerita Sopir Lolos dari Maut dalam Kecelakaan di Cirebon: Saya Lihat dari Spion, Dia Tanpa Ngerem"

Sumber: Tribun Jabar
Halaman 3/3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved