TAG
Berita Anambas
-
Bupati Anambas terpilih Abdul Haris bilang, dengan kepercayaan yang diberikan masyarakat, ia dan wakilnya akan berbuat lebih baik lagi untuk Anambas
Jumat, 22 Januari 2021
-
Abdul Haris dan Wan Zuhendra akan ditetapkan KPU Anambas sebagai Bupati & Wakil Bupati Anambas terpilih dalam rapat pleno Jumat (22/1)
Jumat, 22 Januari 2021
-
Seorang pasien positif Covid-19 di Anambas nomor kasus 100 meninggal dunia dalam perjalanan saat akan dirujuk ke RSAL Tanjungpinang
Jumat, 22 Januari 2021
-
Komandan Resort Militer 04/ Tarempa, Kapten Dede Tri Heriyanto mengatakan, benda mirip rudal yang ditemukan nelayan Anambas itu adalah seaglider
Kamis, 21 Januari 2021
-
Dishub LH Anambas mengajak warga tidak membuang sampah rumahan ke laut. Pasalnya laut merupakan sumber kehidupan di Anambas, khususnya bagi nelayan
Kamis, 21 Januari 2021
-
Stok sayur dan bumbu dapur di Anambas mulai menipis akibat kapal angkut gagal berlayar karena terhalang cuaca buruk
Rabu, 20 Januari 2021
-
Seorang guru honorer sekolah dasar di Tarempa Anambas terpapar Corona setelah pulang dari Tanjungpinang.Dia mengalami gejala demam
Rabu, 20 Januari 2021
-
Seorang warga Desa Mentalip membenarkan adanya penemuan benda mirip rudal di tepi pantai. Benda itu kini berada di halaman rumah Ain
Rabu, 20 Januari 2021
-
Uang koin sebenarnya bukan tak laku di Anambas, tapi kebanyakan pedagang tak mau menerima uang koin.Hal ini sudah jadi kebiasaan masyarakat di sana
Selasa, 19 Januari 2021
-
Pengguna transportasi laut di Anambas,Winda mengakui gelombang tinggi.Namun ia tetap naik speed boat karena itu satu-satunya transportasi untuknya
Selasa, 19 Januari 2021
-
Dua warga Anambas itu masing-masing pegawai swasta dan pegawai negeri sipil.Mereka baru pulang dari Tanjungpinang dan Batam, dan terpapar Corona
Selasa, 19 Januari 2021
-
Hettiandra, akhirnya lega bisa lulus pada tes CPNS 2019. Sebelumnya ia pernah empat kali gagal tes CPNS
Jumat, 15 Januari 2021
-
Kadishub LH Anambas Ekodesi mengatakan,saat ini pengolahan sampah di Anambas belum memiliki peralatan mesin pengolahan sampah.Lahan TPA juga belum ada
Jumat, 15 Januari 2021
-
Dari belasan laporan kapal nelayan hilang kontak itu, hampir keseluruhannya bisa ditemukan oleh tim SAR Anambas
Kamis, 14 Januari 2021
-
BMKG Tarempa memprediksi sejumlah wilayah di Anambas masih diguyur hujan hingga malam hari, Kamis (14/1). Warga diminta tetap waspada angin kencang
Kamis, 14 Januari 2021
-
Ketua Himpunan Nelayan Seluruh Indonesia (HNSI) wilayah Palmatak, Anambas, Yopen membenarkan ada kejadian kapal nelayan Anambas tenggelam
Kamis, 14 Januari 2021
-
Sempat dikabarkan hilang, empat nelayan Anambas yang melaut sejak 4 Januari lalu akhirnya ditemukan tim SAR dalam kondisi selamat
Rabu, 13 Januari 2021
-
Israwijaya dari Dinkes Anambas membenarkan saat ini kit reagen sedang kosong.Pihaknya belum bisa memastikan kapan bahan kit reagen diadakan lagi
Selasa, 12 Januari 2021
-
Harga cabai di Anambas naik jadi Rp 15 ribu per ons, pada Senin (11/1/2021). Sebelumnya, harga cabai masih Rp 10 ribu per ons
Senin, 11 Januari 2021
-
Sebelumnya, penerapan protokol kesehatan bagi pengunjung yang masuk ke Desa Arung Anambas sempat berhenti.Kini aturan itu diaktifkan lagi
Jumat, 8 Januari 2021
© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved