DERMAGA UTARA BATU AMPAR
Aset Tersangka Korupsi Dermaga Batu Ampar Batam Terdeteksi hingga Papua, Banyak Jadi Agunan
Kata dia, aset yang ditemukan banyak berupa bangunan dan tanah. Hanya saja, aset itu saat ini menjadi objek dari agunan kredit macet.
Penulis: Beres Lumbantobing | Editor: Dewi Haryati
Beres/TribunBatam
DERMAGA BATU AMPAR - Objek korupsi revitalisasi kolam dermaga utara Pelabuhan Batu Ampar Batam yang menyeret tujuh orang sebagai tersangka. Polisi telah telusuri aset para tersangka. Aset salah satu tersangka utama terdeteksi hingga ke Papua, dan banyak dijadikan agunan bank
Selain AM, ada pula IMA (kuasa konsorsium), IMS (komisaris PT ITR, pengendali dana), ASA dan AHA (dua direktur perusahaan yang menerima fee tanpa kerja), IRS (direktur konsultan proyek), serta NFU (tim pelaksana penyedia).
Mereka dijerat pasal berlapis, yakni Pasal 2, 3, dan 18 UU No. 20/2001 tentang Pemberantasan Tindak Pidana Korupsi jo UU No. 31/1999, serta Pasal 55 ayat (1) ke-1 KUHP tentang turut serta dalam tindak pidana. (TribunBatam.id/bereslumbantobing)
Berita Terkait: #DERMAGA UTARA BATU AMPAR
| Polda Kepri Kejar Uang Aliran Korupsi Revitalisasi Pelabuhan Batu Ampar, Aset Tersangka Ada di Papua |
|
|---|
| Korupsi Revitalisasi Pelabuhan Batuampar di Batam, Kejati Kepri Minta Polda Kepri Lengkapi Berkas |
|
|---|
| Polda Kepri Telusuri Aliran Uang Korupsi Rp30 Miliar, Tipikor Bidik Aset Tujuh Tersangka |
|
|---|
| Pejabatnya Terseret Korupsi Dermaga Batu Ampar, BP Batam Siapkan Pernyataan Resmi |
|
|---|
| Korupsi Rp30 M Proyek Dermaga Batu Ampar, Pejabat BP Batam Tertunduk Malu, Tangan Diborgol |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/batam/foto/bank/originals/Objek-korupsi-revitalisasi-kolam-dermaga-utara-pelabuhan-Batu-Ampar-Batam.jpg)