TAG
Sekda Anambas
-
Seleksi PPPK 2023 di Anambas terus bergulir. Sebanyak 952 pelamar mengikuti ujian untuk berebut 191 formasi yang tersedia.
Senin, 27 November 2023
-
Bupati Anambas menghadiri paripurna pengesahan pajak daerah dan retribusi jadi Perda, di ruang rapat utama DPRD, Senin (20/11/2023).
Senin, 20 November 2023
-
Baznas Anambas bersama Bupati menyerahkan bantuan untuk Palestina total Rp 339.387.500, Jumat (17/11/2023).
Jumat, 17 November 2023
-
Bupati Anambas memberi pesan kepada sejumlah PPPK jabatan fungsional tenaga teknis tahun 2022 yang telah dilantik.
Jumat, 17 November 2023
-
Sekda Anambas membenarkan adanya pemeriksaan sejumlah kantor OPD oleh aparat penegak hukum.
Rabu, 15 November 2023
-
Penanggulangan kemiskinan ekstrem di Anambas mulai digesa. Bupati saat memimpin rakor meminta OPD untuk segera menyiapkan RAB.
Rabu, 15 November 2023
-
Sekda Anambas, Sahtiar menyerukan sportifitas saat membuka turnamen sepak bola Desa Tarempa Barat di lapangan Sulaiman Abdullah, Selasa (14/11).
Selasa, 14 November 2023
-
Pemkab Anambas membantu sosialisasi ke desa terkait rencana konversi minyak tanah ke gas 3 kg.
Senin, 13 November 2023
-
Pemkab Anambas koordinasi ke Kantor Sekretariat Presiden (KSP) perjuangkan pembangunan Jembatan Peninting-Konjo.
Senin, 13 November 2023
-
Pemkab Anambas menggesa revitalisasi PLTS Rintis di Kecamatan Siantan. Mereka mempercepat terbitnya surat lahan.
Jumat, 10 November 2023
-
Pemkab Anambas mengumpulkan camat dan kades terkait rencana konversi minyak tanah ke gas elpiji.
Selasa, 7 November 2023
-
OJK Kepri menyapa ASN dan Kepsek di Anambas memberi pemahaman tentang investasi yang aman dan legal.
Selasa, 7 November 2023
-
Bupati Anambas Abdul Haris ikut bersama warga dan relawan menggalang dana membantu warga Palestina, Senin (6/11/2023).
Senin, 6 November 2023
-
Penanganan stunting di Anambas memerlukan dukungan kolaborasi lintas sektoral. Kepala Dinkes PPKB menyerukan ini saat diseminasi audit dan monitoring.
Senin, 6 November 2023
-
Bupati Anambas menjawab pandangan fraksi saat paripurna DPRD, Selasa (31/10). Satu di antaranya hak keuangan ASN dan honorer yang belum dibayarkan.
Selasa, 31 Oktober 2023
-
Pemkab Anambas lewat DP3 salurkan bantuan pompong dan kawat bubu kepada nelayan di Desa Lidi dan Desa Teluk Siantan, Sabtu (28/10)
Minggu, 29 Oktober 2023
-
Bupati Anambas melantik tim percepatan akses keuangan daerah (TPKAD) periode 2023-2025, Selasa (17/10/2023).
Rabu, 18 Oktober 2023
-
Kekeringan di Anambas dampak El Nino mengancam warga di sana. Mengantisipasi hal itu, Bupati mengecek dua embung di Pulau Siantan.
Jumat, 13 Oktober 2023
-
Sekda Anambas Sahtiar bakal gencar melakukan sosialisasi imbas nilai SPI KPK masih rendah.
Senin, 9 Oktober 2023
-
Kabut asap di Anambas yang masih terlihat membuat Pemkab bersikap. Mereka meminta warga kembali memakai masker saat keluar sama seperti pandemi.
Senin, 9 Oktober 2023
© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved