TOPIK
UPAH PEKERJA
-
Serikat pekerja Batam mendatangi kantor Gubernur Kepri sebelum UMK Batam 2023 ditetapkan. Mereka berharap nilai UMK Batam sesuai pengajuan buruh.
-
Buruh Batam menolak surat rekomendasi UMK Batam 2023 dan meminta agar surat tersebut ditarik dari Provinsi dan dilakukan revisi sesuai tuntutan buruh.
-
Aliansi buruh di Batam menggelar demo di depan kantor Walikota minta kenaikan UMK Batam 2023 sebesar 13 persen.
-
Sejumlah buruh Batam menggelar aksi demo di depan kantor Walikota untuk menolak rekomendasi besaran UMK Batam 2023 sebesar Rp 4,5 juta.
-
Rapat bahas UMK Batam 2023 di Gedung Graha Kepri berlangsung alot. Dari tujuh kabupaten/kota di Kepri, tinggal besaran UMK Batam yang belum dibahas
-
Buruh Batam menggelar demo menolak nilai UMK Batam 2023 hasil rekomendasi Walikota Batam. Lantas, berapa angka yang mereka minta?
-
Aliansi Serikat Buruh Kota Batam demo menolak rekomendasi besaran UMK Batam 2023 rekomendasi Wali Kota Batam, Muhammad Rudi sebesar Rp 4,5 juta
-
Pengusaha Batam mengancam akan mengajukan gugatan ke PTUN jika Gubernur menetapkan UMK Batam 2023 mengacu Permenaker nomor 18 tahun 2022.
-
Ketua Apindo Batam mengaku kecewa dengan keputusan Walikota yang mengusulkan besaran UMK Batam 2023 senilai Rp 4.500.440 dan akan mengajukan gugatan.
-
UMK Batam 2023 sudah selesai dibahas dan akan segera dilaporkan ke Walikota Batam untuk diteruskan ke Gubernur Kepri. Lantas, berapa angkanya?
-
Sejumlah buruh di Batam mengungkapkan, upah buruh di Batam saat ini yang senilai Rp 4,1 juta, masih jauh dari cukup untuk memenuhi kebutuhan.
-
Dewan pengupahan Karimun sepakat mengusulkan UMK Karimun 2023 Rp 3.592.019 atau naik 7,3 persen dari sebelumnya
-
Kepala Disnakertrans Lingga Sabirin sebut, UMK Lingga 2023 diusulkan naik Rp 3.269.174 dalam rapat dewan pengupahan yang digelar Selasa (29/11)
-
Federasi Serikat Pekerja Metal Indonesia mengungkapkan angka UMK paling layak untuk Batam tahun 2023 berdasarkan survey Balitbang FSPMI.
-
Kepala Disnaker Bintan Lisanto sebut, pembahasan UMK Bintan akan dimulai Rabu (30/11) besok, setelah ada penetapan UMP Kepri 2023
-
FSPMI menyatakan beberapa sikapnya menyusul keputusan Gubernur Kepri, Ansar Ahmad telah menetapkan UMP Kepri 2023 menjadi Rp 3.279.000.
-
Pegusaha di Batam angkat bicara terkait keputusan Gubernur Kepri yang menetapkan UMP Kepri 2023 tapi dinilai tidak patuh kepada peraturan pemerintah.
-
Kadisnaker Karimun Ruffindy Alamsjah memastikan UMK Karimun 2023 akan alami kenaikan sesuai Permenaker baru. Namun tunggu penetapan UMP Kepri dulu
-
Gubernur Kepri, Ansar Ahmad angkat bicara terkait penetapan besaran Upah Minimum Provinsi Kepri 2023. Tapi Ansar memastikan UMP Kepri 2023 pasti naik.
-
FSPMI Batam menunggu Gubernur Kepri memutuskan besaran upah minimum. Mereka mengancam akan menggelar demo massal jika usulan mereka tak dipenuhi.
-
Buruh yang tergabung dalam sejumlah serikat pekerja di Batam mengawal pembahasan UMP Kepri 2023 di Kantor Graha Kepri Batam lewat aksi unjuk rasa.
-
Perwakilan pengusaha dan buruh menyampaikan poin penting rekomendasi UMP Kepri 2023 yang dibahas ulang setelah ada Permenaker Nomor 18 tahun 2022.
-
Dewan Pengupahan Provinsi Kepri akan membahas kembali kenaikan Upah Minum Provinsi (UMP) 2023 menyusul terbitnya Permenaker nomor 18 tahun 2022.
-
Serikat pekerja di Batam menyatakan 5 sikap terhadap Permenaker Nomor 18 Tahun 2022 tentang Formula Penetapan Upah Minimum yang Baru. Apa saja isinya?
-
Dewan Pengupahan usul UMP Kepri 2023 sebesar Rp 3.192.322 atau naik 4,8 persen dari UMP 2022 lalu Rp 3.052.172 saat rapat di Gedung Graha Kepri Batam
-
Serikat pekerja yang gelar aksi di Graha Kepri sangat menyayangkan dewan pengupahan provinsi juga menyetujui kenaikan UMP Kepri 2023 pakai PP 36/2021
-
Sekretaris Jenderal KC FSPMI Bintan Indra Widiarto berharap UMK Bintan 2023 bisa naik 13 persen. Mengingat sudah 2 tahun ini UMK Bintan tak naik
-
Kepala Dinas Tenaga Kerja Kepri, Mangara M Simarmata sebut, pembahasan UMP Kepri 2023 akan digelar di Gedung Graha Kepri di Batam, Rabu (16/11)
-
Disnaker Kepulauan Riau merinci besaran upah minimum provinsi atau UMP Kepri 2022. Bagaimana nasib UMP Kepri 2023?
-
Menaker Ida Fauziyah menjelaskan terdapat dua variabel penting dalam menentukan besaran UMK 2023. Ia memastikan upah minimum tahun depan naik.
© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved